3 Sepatu Lari Eiger untuk Wanita yang Nyaman Jelajahi Berbagai Medan

Berikut 3 sepatu lari Eiger untuk wanita yang nyaman di berbagai medan.

Eko Faizin
Selasa, 06 Januari 2026 | 19:55 WIB
3 Sepatu Lari Eiger untuk Wanita yang Nyaman Jelajahi Berbagai Medan
Sepatu lari Eiger untuk wanita. [Eiger Adventure]
Baca 10 detik
  • Sepatu yang tepat mengurangi risiko cedera dan membuat langkah lebih nyaman.
  • Bagi wanita yang ingin menambah performa berlari, sepatu Eiger ini bisa menjadi pilihan.
  • Selain buat lari, sepatu ini mendukung gaya hidup aktif seperti pilates, yoga dan lainnya.

Terbuat dari material breathable yang menjaga kaki tetap sejuk, sepatu ini dilengkapi midsole Phylon dengan bantalan empuk dan responsif.

Outsole rubber dengan daya cengkeram tinggi memberikan stabilitas di berbagai permukaan. Ringan dan ergonomis, sepatu ini menjadi pilihan tepat untuk petualangan aktif anak sepanjang hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini