5 Rekomendasi Serum Anti Aging Izin BPOM, No Abal-abal Harga Terjangkau

Berikut adalah 5 rekomendasi serum wajah yang bisa dicoba untuk mencegah tanda-tanda penuaan dini.

Eko Faizin
Rabu, 23 April 2025 | 12:21 WIB
5 Rekomendasi Serum Anti Aging Izin BPOM, No Abal-abal Harga Terjangkau
5 Rekomendasi Serum Anti Aging Izin BPOM, No Abal-abal Harga Terjangkau. [ChatGPT]

Viva Anti Aging Serum ini dijual dengan harga Rp25.100.

2. Azarine Revitalizing Anti Aging Serum

Berikutnya adalah Azarine Revitalizing Anti Aging Serum. Produk ini diklaim mengandung peptide dan bakuchiol untuk menyamarkan kerut dan merawat kulit berjerawat.

Mengutip situs Harvard Health Publishing, bakuchiol mirip dengan retinol, gunanya untuk merangsang reseptor penghasil kolagen di kulit. Perbedaannya, bakuchiol memiliki lebih sedikit risiko atau efek samping.

Baca Juga:7 Rekomendasi Krim Pemutih Wajah BPOM, Harga Murah Kulit Jadi Cerah

Kandungan bakuchiol yang terdapat dalam serum ini efektif dalam menghilangkan garis-garis halus dan memperbaiki warna kulit. Menariknya, serum ini bisa jadi alternatif yang aman untuk ibu hamil, menyusui, dan kulit sensitif.

Produk Azarine Revitalizing Anti Aging Serum dijual di pasaran dengan harga Rp59.000. serum ini juga telah terdaftar dengan nomor registrasi BPOM: NA18202000241.

3. Wardah Renew You Anti Aging Intensive Serum

Renew You Anti Aging Intensive Serum merupakan serum anti aging dari Wardah yang bagus, dengan lebih dari 10 bahan aktif yang bekerja membantu menjaga keremajaan kulit.

Kandungan Malus domestica (Apple) PhytoCell Extract, mampu melindungi sel-sel kulit dan 5 Botanical Extracts untuk membantu proses pengangkatan sel-sel kulit mati.

Baca Juga:Puasa Ternyata Bisa Cegah Penuaan Dini, Ini Penjelasannya

Selain itu, produk ini memiliki tekstur ringan dan mudah menyerap pada kulit, sehingga cocok untuk pemakaian sehari-hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini