Sebelumnya, para pengelola situs OnlyFans memutuskan untuk tidak menampilkan konten dewasa pada Agustus 2021 silam.
Namun karena tekanan dari para investor dan pengguna, OnlyFans kembali memperbolehkan para kreator konten untuk mengunggah konten dewasa.
Terpantau hingga saat ini, OnlyFans masih dikenal dalam pandangan publik sebagai situs penyedia konten dewasa. Situs ini telah menjadi wadah bagi para pembuat konten dewasa seperti Dea untuk meraup keuntungan.
Sebagai tambahan informasi. Sebelum Dea, nama Siskaeee juga sempat menyeruak ke publik karena membuat konten vulgar yang dilakukan dengan latar lokasi di Bandara Internasional Yogyakarta.
Baca Juga:Jadi Tersangka, Dea OnlyFans Sebarkan Sendiri Konten Pornografi di Media Sosial