Dua Kecelakaan Terjadi di Jalan Lintas Jambi, Enam Orang Tewas Seketika

Sehingga tabrakan tidak dapat dihindari dan mengakibatkan pengemudi minibus Daihatsu Sigra dan tiga orang penumpang tewas di TKP.

Eko Faizin
Senin, 17 Januari 2022 | 11:07 WIB
Dua Kecelakaan Terjadi di Jalan Lintas Jambi, Enam Orang Tewas Seketika
Ilustrasi kecelakaan maut. [ANTARA/HO-Satlantas Polres Kudus]

Sedangkan pengemudi truk Colt diesel Fuso BM 9025 EO sempat melarikan diri setelah kejadian tersebut namun berhasil diamankan dan kedua kendaraan mengalami kerusakan.

Kemudian kecelakaan di jalan lintas Muara Bulian-Muara Tembesi mengakibatkan pengendara motor ibu dan anak tewas di lokasi kejadian. Kerugian yang di timbulkan akibat kecelakaan tersebut sekira Rp 35 juta. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini