Lebih lanjut, selebgram ini pun membantah tudingan netizen yang menyebut sang ayah tak becus mendidiknya.
“Ayahku becus didik aku sehingga aku gak komentar jahat ke orang-orang kaya yang kalian lakuin. Jadi kalau dibilang gak becus ya tidak. Buktinya saya kuat banget sampe detik ini salah satunya karena beliau.” jelas mantan istri Taqy Malik tersebut.