PSU Rohul & Inhu Tak Bisa Dipercepat sebelum Ramadan, Begini Penjelasannya

Penyelenggara tak bisa mempercepat PSU karena mengingat waktunya yang mepet.

Eko Faizin
Kamis, 01 April 2021 | 08:52 WIB
PSU Rohul & Inhu Tak Bisa Dipercepat sebelum Ramadan, Begini Penjelasannya
Simulasi pemungutan suara di halaman gedung KPU, Jakarta, Selasa (7/4). [Suara.com/Oke Atmaja]

"Dari presentasi KPU Rohul, rancangan PSU adalah Rabu 21 April 2021. Sedangkan KPU Inhu merencanakan pada Selasa 20 April 2021," katanya.

Sementara itu, kata Nugi, mengenai pembiayaan akan dibebankan pada APBD kabupaten yang bersangkutan dengan melakukan revisi dari NPHD (Naskah Perjanjian Hibah Daerah) sebelumnya. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini