Anies Baswedan Dengarkan Curahan Hati Megawati di Pasar Inpres

Anies mengaku ingin menjangkau semua elemen masyarakat untuk bisa berdialog guna mendapatkan saran dan masukan.

Tasmalinda
Senin, 18 Desember 2023 | 20:10 WIB
Anies Baswedan Dengarkan Curahan Hati Megawati di Pasar Inpres
Anies Baswedan di Lubuk Linggau, Sumatera Selatan, (Senin/12/2023). (Dok: Amin)

"Kami berkeliling ke beberapa tempat. Sebelumnya ke Sulawesi, insyaallah besok ke NTB," ujar Anies melansir ANTARA.

KPU RI telah menerima pendaftaran tiga bakal pasangan capres-cawapres, yakni Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, Ganjar Pranowo-Mahfud MD, dan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Masa kampanye pemilu ditetapkan mulai tanggal 28 November 2023 hingga 10 Februari 2024, sementara pemungutan suara dijadwalkan pada tanggal 14 Februari 2024.

Baca Juga:Jalan Lintas Riau-Sumbar Longsor, Tak Bisa Dilewati

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini