Bacaan, Terjemahan Surat Yasin Dan Keutamaan Membaca di Malam Jumat

Berikut keutamaan membaca surat yasin di malam Jumat.

Tasmalinda
Kamis, 07 Desember 2023 | 20:08 WIB
Bacaan, Terjemahan Surat Yasin Dan Keutamaan Membaca di Malam Jumat
Ilustrasi surat yasin. Bacaan, Terjemahan Surat Yasin Dan Keutamaan Membaca di Malam Jumat (Freepik)

43. wa in nasya` nugriq-hum fa l arkha lahum wa l hum yungqan

Dan jika Kami menghendaki niscaya Kami tenggelamkan mereka, maka tiadalah bagi mereka penolong dan tidak pula mereka diselamatkan.

44. ill ramatam minn wa mat’an il n

Tetapi (Kami selamatkan mereka) karena rahmat yang besar dari Kami dan untuk memberikan kesenangan hidup sampai kepada suatu ketika.

Baca Juga:Laga Terakhir Liga 2, PSPS Riau Segera Hadapi Dua Klub Kebanggaan Sumut

45. wa i qla lahumuttaq m baina aidkum wa m khalfakum la’allakum tur-amn

Dan apabila dikatakan kepada mereka: “Takutlah kamu akan siksa yang dihadapanmu dan siksa yang akan datang supaya kamu mendapat rahmat”, (niscaya mereka berpaling).

46. wa m ta`thim min yatim min yti rabbihim ill kn ‘an-h mu’rin

Dan sekali-kali tiada datang kepada mereka suatu tanda dari tanda tanda kekuasaan Tuhan mereka, melainkan mereka selalu berpaling daripadanya.

47. wa i qla lahum anfiq mimm razaqakumullhu qlallana kafar lillana man a nu’imu mal lau yasy`ullhu a’amah in antum ill f allim mubn

Baca Juga:Pendaki Riau Meninggal di Tragedi Erupsi Gunung Marapi Jadi 4 Orang

Dan apabila dikatakakan kepada mereka: “Nafkahkanlah sebahagian dari reski yang diberikan Allah kepadamu”, maka orang-orang yang kafir itu berkata kepada orang-orang yang beriman: “Apakah kami akan memberi makan kepada orang-orang yang jika Allah menghendaki tentulah Dia akan memberinya makan, tiadalah kamu melainkan dalam kesesatan yang nyata”.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini