Usai Video Marah-marah Viral, Kini Tersebar Rekaman Ustaz Yusuf Mansur Nangis

Melihat video tersebut, para netizen langsung ramai menyerbu kolom komentar.

Eko Faizin
Kamis, 14 April 2022 | 17:24 WIB
Usai Video Marah-marah Viral, Kini Tersebar Rekaman Ustaz Yusuf Mansur Nangis
Yusuf Mansur di acara Hotman Paris Show, iNews TV [YouTube: Hotman Paris Show]

"Ini nangis kenapa ya?" tanya netizen.

"Astahgfirullah ustad kenapa ya," timpal netizen.

"Air matanya keliatan dipaksa keluar," sahut lainnya.

Melihat kolom komentar, beberapa netizen mengungkapkan bahwa video tersebut adalah video lama.

Tak diketahui pasti kapan video tersebut diambil. Tapi sayangnya video itu terlanjur membuat publik heboh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini