"Uniknya, karena tariannya sambil makan pinang dan sirih dan sambil meludah ke bawah," terang Alid.
Kata Alid, Tari Bencak Pelanduk ini mengisahkan tentang kehidupan zaman masyarakat adat dahulu dalam berburu.
"Zaman dahulu masyarakat adat berburu pelanduk tidak lepas dengan sirih dan pinang," dikisahkan Alid.
"Sebelum berburu melapor ke kepala suku untuk memilih hari yang baik," tandasnya.
Kontributor : Alfat Handri