Pemuda Minang Akan Laporkan Puan Maharani, Hasto Bilang Begini

Dalam kesempatan itu, Puan lantas menyampaikan harapannya agar Provinsi Sumbar dapat menjadi provinsi yang mendukung negara Pancasila.

Eko Faizin
Jum'at, 04 September 2020 | 14:30 WIB
Pemuda Minang Akan Laporkan Puan Maharani, Hasto Bilang Begini
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. [Antara]

"Yang dimaksudkan Mbak Puan dan sebagaimana seluruh kader partai mengingatkan bagaimana Pancasila dibumikan tidak hanya di Sumatera Barat, tetapi di Jawa Timur, di seluruh wilayah Republik Indonesia, Pancasila harus dibumikan, Ibu Mega begitu kagum dengan Sumbar, demikian juga Mbak Puan," kata Hasto dalam jumpa pers secara virtual.

Hasto menekankan pernyataan Puan bukan dimaksudkan untuk menyinggung orang Sumbar, melainkan dukungan terhadap Pancasila dalam konteks kebudayaan dan nasionalisme.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini