SuaraRiau.id - Seorang pria di Siak ditemukan tewas tertelungkup dengan luka leher akibat benda tajam atau tergores, pada Sabtu (30/4/2022) pagi.
Korban bernama Dedi Prima Sinulingga (27) tersebut merupakan penjaga malam di Kantor Desa Minas Timur, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak.
"Anggota Polsek Minas mendapat laporan dari masyarakat sekitar dan langsung turun ke lokasi kejadian sekitar Kantor Desa Minas Timur bersama Tim Inafis dari Polres Siak, " kata Kasatreskrim Polsek Siak AKP Dafris dikutip dari Antara, Minggu (1/5/2022).
Dia pertama kali mengetahui kejadian tragis itu saat orangtua korban datang ke kantor desa. Pasalnya, anaknya belum pulang kerja yang menjadi jaga malam Kantor Lurah/Desa Minas Timur sejak Jumat (29/4/2022) malam.
Sesampainya di kantor desa, orangtua korban menelpon dari luar namun tidak ada yang menjawab. Ia kemudian membuka pintu kantor desa yang saat itu hanya tertutup namun tidak dikunci.
Saat ayah korban masuk, tiba-tiba ia melihat api yang masih berkobar di dalam tangki sepeda motor korban. Dia kemudian memadamkan api dan pergi ke Kantor Karaniatau sekretaris desa.
Di sanalah sang ayah melihat korban, yakni anaknya sudah meninggal terlentang. Lehernya korban hampir putus, sementara darah berceceran di lantai dan sofa.
Melihat kejadian tersebut orangtua korban, Sarus Sinulingga langsung berteriak dan lari ke toko terdekat untuk menceritakan kejadian tersebut. Kemudian warga dan warga datang ke kantor desa dan melihat korban tewas dan melapor ke Polsek Minas. (Antara)
Berita Terkait
-
Komplotan Ninja Sawit Beraksi di Siak, Mobil Pikap dan Satu Pelaku Ditangkap
-
Harga Sawit Turun dari Rp3 Ribu Jadi Rp900/Kg Jelang Lebaran, Petani Pilih Tak Panen
-
Pria di Padang Ditemukan Tewas Tergantung, 5 Tersangka Pengeroyokan Ditangkap
-
Larangan Ekspor Minyak Goreng, Harga Sawit Siak Cuma Rp800/Kg: Apa yang Dipikirkan Pemerintah?
-
Penghulu Kampung di Siak Jadi Tersangka Penyelewengan Anggaran Rp231 juta
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
Meramu Bahan Kimia Surfaktan untuk Rokan
-
Kakak Beradik asal Sumbar Meninggal usai Terlindas Truk di Kampar
-
Klaim Air Sinkhole di Sumbar Bisa Menyembuhkan, Ternyata Mengandung Bakteri E-Coli
-
5 HP Snapdragon 680 Harga 2 Jutaan, Kamera Jernih dan RAM Besar
-
4 City Car Toyota Bekas untuk Wanita atau Orang Tua: Irit dan Bertenaga!