5 Mobil Bekas 80 Jutaan untuk Keluarga, Irit dan Bandel dengan Kabin Lapang

Inilah 5 rekomendasi mobil bekas 80 jutaan yang siap menjadi partner setia untuk keluarga.

Eko Faizin
Selasa, 18 November 2025 | 15:10 WIB
5 Mobil Bekas 80 Jutaan untuk Keluarga, Irit dan Bandel dengan Kabin Lapang
5 Mobil Bekas 80 Jutaan untuk Keluarga, Irit dan Bandel dengan Kabin Lapang [Unsplash]
Baca 10 detik
  • Memilih mobil bekas di bawah Rp80 juta adalah mencari ketenangan pikiran.
  • Mobil-mobil ini dirancang untuk menjadi partner harian yang hemat perawatan.
  • Hal terpenting, selalu lakukan inspeksi menyeluruh sebelum membeli.

Chevrolet Captiva memiliki bodi yang besar dan dapat menampung 5 orang. Mobil Amerika ini memiliki performa mesin yang cukup mumpuni.

Meskipun Chevrolet sudah tidak dijual lagi di Indonesia, ketersediaan mobil bekas dan sparepartnya masih banyak di pasaran.

Chevrolet Captiva memiliki 2 pilihan mesin, yaitu bensin dan diesel. Untuk harga bekas, SUV ini dijual dengan harga Rp70 juta sampai Rp100 jutaan.

5. Nissan X-Trail

Pertama kali dipasarkan pada tahun 2003, X-Trail bersaing langsung dengan Honda CR-V dan Isuzu Panther.

Mobil ini memiliki dua pilihan mesin. Mesin pertama berkapasitas 2.000cc dengan kode QR20DE yang memiliki tenaga sebesar 150 hp dan torsi sebesar 200 Nm.

Ada juga mesin 2.500cc yang menghasilkan tenaga 180 hp dan torsi sebesar 245 Nm. Untuk harga bekas, SUV ini dibanderol di harga Rp85 jutaan untuk tahun 2002.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini