Habib Rizieq Shihab Kenang Mendiang Istri: Tak Pernah Mengeluh Dalam Perjuangan

Sang istri, Syarifah tidak pernah meninggalkan saat Rizieq saat dipenjara sehingga tinggal di luar negeri akibat perjuangannya.

Tasmalinda
Minggu, 17 Desember 2023 | 16:12 WIB
Habib Rizieq Shihab Kenang Mendiang Istri: Tak Pernah Mengeluh Dalam Perjuangan
Arsip foto - Habib Rizieq Shihab disambut oleh keluarga di kediamannya yang berlokasi di Jalan Petamburan III, Tanah Abang, Jakarta Pusat, setelah dinyatakan bebas bersyarat pada Rabu (20/7/2022) [ANTARA/twitter/DPP_LIP]

"(Sakit) komplikasi sih. Ya," ucapnya.

Melansir Suara.com, Sekretaris Majelis Syuro PA 212 Slamet Maarif menyatakan dari rumah sakit jenazah dibawa ke rumah duka di Petamburan, Jakarta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini