Tiga Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Ibu dan Anak di Kuantan Singingi Ditangkap: Satu Perempuan

Kapolres Kuansing, AKBP Rendra Oktha Dinata mengakui, pihaknya telah berhasil mengungkap kasus tersebut. Yang mana, para pelaku sudah tertangkap.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 07 Oktober 2022 | 15:49 WIB
Tiga Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Ibu dan Anak di Kuantan Singingi Ditangkap: Satu Perempuan
Pelaku pembunuhan ibu dan anak di Kuansing [riauonline]

Sejumlah barang milik berharga milik korban turut raib. Di antaranya, dua unit handphone, sepeda motor serta perhiasan. Selain itu, juga ditemukan barang bukti sebilah kapak.

Kontributor : Riri Radam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini