Jeje mengatakan bahwa dirinya tidak merasa dirinya mentang-mentang artis.
Sekadar informasi, Jeje Slebew ini terkenal karena dirinya dijuluki sebagai ikon dari Citayam Fashion Week yang kala itu ramai.
Jeje Slebew terkenal bersama teman-temannya yang bernama Bonge, Kurma dan lainnya.