Bercita-cita Jadi Tukang Parkir, Jusuf Hamka Sekarang Bos Jalan Tol: Semua Campur Tangan Allah

Jusuf Hamka menjelaskan alasannya bercita-cita jadi tukang parkir.

Eko Faizin
Selasa, 19 Juli 2022 | 08:29 WIB
Bercita-cita Jadi Tukang Parkir, Jusuf Hamka Sekarang Bos Jalan Tol: Semua Campur Tangan Allah
Potret bos jalan tol Jusuf Hamka. [Youtube The Sungkars]

Pengusaha kelahiran 5 Desember 1957 juga mengatakan bahwa dirinya dahulu sempat membantu temannya untuk memarkirkan mobil dan juga ia dulu sempat jadi sopir di Kanada saat menempuh pendidikan di sana.

Diketahui juga bahwa hanya Jusuf Hamka yang tidak bisa menyelesaikan masa kuliahnya dibandingkan dengan saudara dan teman-temannya.

Ia juga sempat beberapa kali kuliah di berbagai Universitas di Indonesia dan di luar negeri, tetapi semuanya tidak selesai.

“Saya dulu kuliah di Trisakti pernah, Jayabaya pernah, Untag pernah, terus di Amerika saya pernah, terus tadi di Kanada,” ungkap Jusuf Hamka.

“Ya begitulah, emang suratan takdir,” kata Jusuf Hamka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini