"Sayangnya BEM SI yang terpecah dan yang sekarang melakukan demo ini malah BEM SI yang lebih kecil," tuturnya.
Diketahui, mahasiswa di beberapa daerah menggelar aksi 11 April serentak menuntut pemerintah di antaranya menolak penundaan pemilu dan masa jabatan presiden 3 periode.
Tak hanya itu, mereka juga minta pemerintah menstabilkan harga kebutuhan pokok.