10 Manfaat NFT untuk Keuntungan Bisnis

NFT terlihat jelas memiliki manfaat yang besar bagi individu. Namun, sebetulnya manfaat NFT juga bisa dirasakan pelaku bisnis

Eliza Gusmeri
Sabtu, 22 Januari 2022 | 16:48 WIB
10 Manfaat NFT untuk Keuntungan Bisnis
Lukisan NFT Ridwal Kamil yang Dibeli Crazy Rich Bangka (@lanangcikall)

NFT tak hanya bermanfaat bagi para seniman yang dapat memperjualbelikan karya digitalnya, para pelaku bisnis pun bisa turut merasakan manfaat NFT. Beberapa brand ternama dunia bahkan telah lebih dulu melakukannya. Salah satunya Louis Vuitton yang mendesain skin untuk game League of Legends pada 2019 lalu. Ada juga GAP yang menerbitkan NFT untuk merepresentasikan video karya fesyen mereka. Bukan tanpa alasan, NFT untuk bisnis memang mampu membawa sejumlah manfaat tersendiri.

Hak kepemilikan yang jelas

Dalam bisnis, penting untuk mengetahui hak kepemilikan dari sebuah produk. Hal ini dilakukan untuk menghindari kemungkinan pemalsuan dari produk yang dijual oleh perusahaan tertentu.

Sebelum memperjualbelikan NFT, sistem akan mendeteksi pemilik dan mencari tahu apakah produk memang orisinal dari pemilik tersebut. Oleh karena itu, kehadiran NFT penting bagi kelangsungan bisnis Anda karena dapat memberikan hak kepemilikan yang jelas terhadap produk-produk yang Anda jual.

Baca Juga:Mengapa NFT Ghozali Dihargai Hingga Miliaran Rupiah?

Perdagangan dijamin aman

Perdagangan NFT cenderung bersifat aman karena tidak memungkinkan pihak lain untuk menduplikasi produk atau karya yang telah lebih dahulu dijual atau di-submit. NFT yang dimuat dalam sistem blockchain tidak memberi kemungkinan bagi produk-produk palsu untuk bersaing secara adil dalam pasar. Soal celah ini, silahkan dibaca terkait NFT Ridwan Kamil ini.

Data perusahaan aman

Karena dimuat dalam sistem blockchain, data-data terkait produk NFT hanya akan digunakan sebagai pengenalan terhadap produk tersebut. Artinya, hanya bisa untuk mengetahui siapa pemilik pertamanya dan mungkin histori pada pemilik-pemilik berikutnya. Seluruh transaksi yang dilakukan akan dicatat secara lengkap dalam sistem Blockchain, sehingga terhindar dari pencurian produk maupun data perusahaan.


Memudahkan penjualan produk

Baca Juga:Dari Foto Kucing Oren hingga Data Diri, Warganet Indonesia Jual NFT Unik Ini

NFT adalah aset berbasis digital. Karena berbasis digital, NFT relatif mudah untuk diperjualbelikan karena tidak membutuhkan ruang nyata yang lebih memakan biaya. Kemudahan ini bisa menjadi bahan pertimbangan bagi kelangsungan bisnis digital Anda.

Berita Terkait

Pameran seni digital ini menampilkan sekitar 2.000 karya dari dua seniman Toenkierz dan Def8.

foto | 16:08 WIB

Melon yang dibudidayakan secara hidroponik di Purbalingga menghasilkan varietas yang banyak diminati.

purwokerto | 13:30 WIB

Kekinian, asosiasi industri roda dua ini juga munculkan koleksi NFT di Negeri Paman Sam.

otomotif | 21:35 WIB

LOral Brandstorm 2023 mengusung tema Crack the New Codes of Beauty, memberi kesempatan kepada para inovator muda untuk menjelajah beauty playground baru.

poptren | 11:39 WIB

PT Pintu Kemana Saja, platform jual beli dan investasi aset crypto terus memperluas edukasi tentang crypto, teknologi blockchain hingga Non-Fungible Token (NFT).

bisnis | 12:44 WIB

News

Terkini

Parahnya, tersangka menggelapkan uang perusahaan untuk bermain judi online.

News | 14:59 WIB

Oknum anggota Satpol PP tersebut membuat proposal bantuan dana yang akan ditujukan kepada pengusaha kecil atau warung-warung.

News | 08:31 WIB

Dengan berlumuran lumpur, para warga tampak saling membantu mengumpulkan bungkus-bungkus besar berisi daging.

Lifestyle | 16:58 WIB

Kemudian, sapi jenis Limosin seberat 934 Kg miliki peternak Abdul Rohman asal Siak.

News | 10:10 WIB

Menurut Sakinah, siswa yang terindikasi LGBT kemungkinan karena pergaulan baik di sekolah maupun di luar.

News | 09:10 WIB

Menurutnya, saat ini Pemprov Riau masih menunggu surat resmi dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

News | 22:07 WIB

Bank Mandiri memiliki berbagai produk perbankan yang bisa digunakan untuk bertransaksi di kawasan Damai Indah Golf PIK Course.

News | 22:05 WIB

Ketua PHRI Riau, Nofrizal menilai bahwa operasi yang dilakukan aparat berdampak pada okupansi hotel.

News | 09:34 WIB

Pemeriksaan sudah mulai dilakukan sejak Senin (22/5/2023).

News | 19:55 WIB

Mereka tak berkutik saat petugas mendapati sedang berduaan di kamar.

News | 18:25 WIB

Pihaknya telah melakukan inventarisir persoalan-persoalan selama pelaksanaan PPDB Riau.

News | 17:20 WIB

Wabup Rohil Sulaiman diamankan bersama seorang wanita dalam sebuah kamar hotel mewah di Pekanbaru pada Kamis malam.

News | 18:55 WIB

Menurut Kombes Asep, keduanya diperbolehkan pulang karena peristiwa itu hanyalah delik aduan.

News | 16:16 WIB

Hingga kini, Sulaiman bersama wanita tersebut tengah menjalani pemeriksaan intensif di Mapolda Riau.

News | 14:14 WIB

Saat itu, polisi sedang melakukan patroli kenakalan remaja dan penyakit masyarakat (pekat).

News | 12:01 WIB
Tampilkan lebih banyak