3 Selebgram Ini Ungkap Alasan Lepas Hijab, Ada yang Pindah Agama

Nah, berikut ini 3 selebgram yang memutuskan lepas hijab dan alasan di balik keputusan mereka.

Eko Faizin
Kamis, 14 Oktober 2021 | 16:33 WIB
3 Selebgram Ini Ungkap Alasan Lepas Hijab, Ada yang Pindah Agama
Rachel Vennya. (Instagram/rachelvennya)

SuaraRiau.id - Sederet selebgram ini dulunya sempat mengenakan hijab dalam aktivitas kesehariannya, namun mereka lalu memutuskan melepaskan jilbab.

Keputusan para selebgram cantik tersebut kemudian menuai pro dan kontra. Tetapi, ada beragam kisah di balik keputusan itu yang jarang diketahui publik.

Nah, berikut ini 3 selebgram yang memutuskan lepas hijab dan alasan di balik keputusan mereka.

Rachel Vennya [Instagram/@rachelvennya]
Rachel Vennya [Instagram/@rachelvennya]

1. Rachel Vennya
Rachel Vennya memutuskan untuk lepas hijab sejak Desember 2020 lalu. Keputusannya itu lantas menuai pro dan kontra di kalangan netizen.

Dalam suatu unggahan, ibu dua anak itu sempat membahas terkait keputusannya lepas hijab.

“Kemarin aku pake hijab juga enggak terpaksa. Itu hal yang aku suka dan aku pengenin kok. Saat kemaren Niko tahu aku berubah penampilan dia emang kayak bilang ‘apa enggak sayang?’. Terus aku bilang, sempet nanya aku boleh enggak (lepas hijab)? Apa aja asal bikin kamu happy,” kata Rachel Vennya lewat YouTube Boy William.

Mengutip MataMata.com, berbagai spekulasi dari netizen pun berdatangan, termasuk isu Rachel pindah agama usai melepas hijabnya. Ibunda Rachel, Vien Tasman menegaskan bahwa putrinya tidak pindah agama.

“Ya ibaratnya kita kan, saya emang Muslim. Muslim masih percaya agama Islam masih, taat kepada Allah masih, tapi untuk hijab kan namanya kita berhijab itu kan kita mencoba kan. Buat tante dengan membuka hijab pun bukan berarti kita pindah agama. Enggak kan? Bukan berarti enggak beriman. Ya netizen aja yang suka berspekulasi,” ungkap ibunda Rachel.

Salmafina Khairunnisa alias Salmafina Sunan. [Instagram]
Salmafina Khairunnisa alias Salmafina Sunan. [Instagram]

2. Salmafina
Putri pengacara kondang, Sunan Kalijaga, Salmafina Sunan sempat menjadi sorotan publik setelah memutuskan untuk lepas hijab setelah resmi cerai dari YouTuber Taqy Malik.

Dalam unggahan di Instagram, Salmafina sempat menjelaskan alasannya lepas hijab.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini