Sementara itu, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus juga membenarkan bahwa artis yang dimaksud adalah Jeff Smith, pemain sinetron Putri untuk Pangeran.
"Iya benar (Jeff Smith)," ungkapnya saat dihubungi awak media, Kamis (15/4/2021).