SuaraRiau.id - Bocah perempuan di Desa Teluk Kabung, Kecamatan Gaung, Indragiri Hilir ditemukan tewas diduga diterkam harimau.
Menurut Kabid Teknis BBKSDA Riau, Mahfud, korban merupakan anak dari pekerja di perusahaan PT UBF yang masih berusia 12 tahun.
“Saat kejadian pada malam Minggu (31/10/2021), sekitar pukul 00.05 WIB ibu korban mendengar jeritan minta tolong dari anaknya yang sedang tidur bersamanya di dalam Camp,” kata Mahfud dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Rabu 3 November 2021.
Ia menceritakan, ketika mendengar jeritan itu, orangtua korban terbangun dan samar melihat korban seperti ada yang menyeret keluar dari pondok kerja.
“Orangtua korban keluar dari pondok namun anaknya tidak terlihat lagi. Selanjutnya ibu korban menemukan anaknya sekitar 60 meter dari pemukiman dalam kondisi meninggal dunia
Dari tubuh korban, ditemukan bekas luka cakaran dan gigitan di bagian kepala serta tengkuk korban.
Seanjutnya, pihak keamanan perusahaan mengevakuasi korban dan dibawa menuju pos pertolongan pertama.
“Dari hasil diagnosis awal kemarian disebabkan oleh gigitan binatang buas, selanjutnya korban dibawa menuju rumah duka untuk dimakamkan,” tuturnya.
Tim BBKSDA Riau yang melakukan investigasi di lokasi menemukan bekas cakaran pada dinding di pondok kerja dan jejak yang diduga harimau sumatera.
Tim kemudian melakukan sosialisasi serta himbauan kepada karyawan agar hati-hati dan waspasa serta mengurangi aktivitas pada waktu pagi dan sore hari.
Berita Terkait
-
Melihat Proses Evakuasi Harimau Sumatera Pemakan Ternak di Agam
-
Harimau dalam Dada, Luka dalam Kepala: Review Novel 'Lelaki Harimau'
-
Krisis Konservasi: Gajah dan Harimau Sumatera Terancam di Aceh
-
Gemas! Bakso Anak Harimau Sumatera Curi Perhatian di Disney Animal Kingdom Amerika
-
Detik-detik Warga Agam Bertemu Harimau Sumatera Saat Buru Babi, Tubuh Gemetar di Atas Pohon Setinggi 15 Meter!
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
Terkini
-
BRI Siapkan Rp3 Triliun untuk Buyback Saham, Optimistis Hadapi Masa Depan
-
Tanya Besar Istri Bripka SS ke Rekan Polisi saat Suami Sekarat di Dream Box Dumai
-
Buat Tambah Top Up Diamond, Ini Link Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu!
-
Bang Jago Bertato 'Imut' Akhirnya Ditangkap usai Viral Rusak Mobil di Pekanbaru
-
Kejutan Awal Pekan, Ambil Segera Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini