SuaraRiau.id - Pelaku jambret kalung emas milik seorang ibu rumah tangga di Pekanbaru akhirnya diciduk Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Riau pada Jumat (4/6/2021) dini hari.
Tersangka spesialis pencurian disertai kekerasan bernama Iwan Gogek (30) itu dibekuk di halaman parkir sebuah hotel di kawasan Jalam Paus, Kelurahan Tangkerang Tengah, Kecamatan Marpoyan Damai, Pekanbaru sekira pukul 01.30 dini hari.
Direktur Kriminal Umum Polda Riau, Kombes Pol Teddy Ristiawan membenarkan penangkapan yang dilakukan anggota Jatanras tadi malam.
"Iya, tadi malam Jatanras menangkap pelaku," kata Kombes Teddy dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Jumat (4/6/2021).
Diketahui, pelaku melancarkan aksi jambret kalung emas pada Rabu 26 Mei 2021 pagi di Jalan Hang Tuah, Gang Sukma No. 25, Pekanbaru.
Dalam video pendek tersebut, Iwan Gogek yang tengah mengendarai sepeda motor matic melancarkan aksinya kepada seorang wanita dengan menarik kalung emas kemudian tancap gas.
"Barang bukti yang diamankan dari tangan pelaku yakni dua breket tajam dari saku celana serta mesin kompresor," tambahnya.
"Tersangka dibawa ke Mapolda Riau untuk pengembangan serta pemeriksaan lebih lanjut," sambung Teddy.
Berita Terkait
-
Pria Ditemukan Tewas Dalam Mobil di Parkiran Sebuah Hotel Pekanbaru
-
Curiga Bau Busuk, Warga Pekanbaru Temukan Mayat Pria Dalam Ruko
-
Heboh Napi Meninggal Dunia di Pekanbaru, Begini Kronologinya
-
Jualan Sabu di Pasar, Emak-emak Rokan Hulu Ditangkap
-
Pekanbaru Terapkan PPKM, Diskotek dan Tempat Karaoke Ditutup
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Andre Rosiade Mau Bareskrim Periksa Shin Tae-yong Buntut Tuduhan Pratama Arhan Pemain Titipan
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga dengan Sensasi Alphard: Mulai Rp50 Juta, Bikin Naik Kelas
- Penantang Kawasaki KLX dari Suzuki Versi Jalanan, Fitur Canggih Harga Melongo
Pilihan
-
Sejarah Nama Kompetisi Liga Indonesia: Dari Perserikatan Kini Super League
-
Dear Pak Prabowo: Penerimaan Loyo Utang Kian Jumbo
-
Eks Petinggi AFF Kritik Strategi Erick Thohir, Naturalisasi Jadi Bom Waktu untuk Timnas Indonesia
-
Siapa Liam Oetoehganal? Calon Penerus Thom Haye Berstatus Juara Liga Belgia
-
Heboh Nasi Kotak Piala Presiden 2025, Netizen Bandingkan Isi Menu MBG ke Jurnalis Inggris
Terkini
-
Aura Farming Dikha, si Anak Pacu Jalur yang Bikin Budaya Riau Dikenal Dunia
-
BRI Salurkan BSU Senilai Rp1,72 Triliun ke 2,8 Juta Pekerja dalam 3 Tahap
-
5 Rekomendasi HP Murah 1 Jutaan: Performa Gahar, Terbaik buat Aktivitas Harian
-
7 Kipas Angin Portable untuk Anak Kos: Auto Usir Gerah, Praktis Dibawa Kemana-mana
-
Review Sepatu New Balance 860, Investasi untuk Performa Lari Terbaikmu