SuaraRiau.id - Seekor harimau sumatera di sekitar hutan larangan Desa Jake, Kecamatan Kuantan Tengah, Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) dikabarkan sering terlihat warga.
Harimau betina tersebut dipercaya warga sebagai penunggu hutan larangan di Desa Jake. Namun, kata warga harimau hanya berkaki tiga.
"Sering nampak oleh warga, tapi harimau ini kakinya hanya tiga. Kita juga tidak tahu apa yang menyebabkan kaki harimau tersebut hanya tiga beda dengan hewan lainnya," kata warga bernama Debby dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com.
Disampaikan Debby, harimau berkaki tiga tersebut tidak hanya sering tampak di sekitaran hutan larangan di Desa Jake.
Harimau sumatera tersebut juga sering nampak di belakang PKS PT ASMJ di Desa Jake.
"Dulu sering nampak di sekitaran kolam limbah pabrik belakang perusahaan, maka kita sekarang dikasih lampu oleh pihak perusahaan," katanya.
Tidak diketahui apa yang menyebabkan kaki harimau tersebut hanya tinggal tiga.
"Kita tidak tahu apakah bawaan dari lahir atau pernah kena jerat," katanya.
Kabarnya sekarang harimau betina tersebut sudah memiliki anak.
"Ada warga yang melihat kalau harimau betina ini sudah memiliki anak," katanya.
Berita Terkait
-
Legenda Malaysia Minta Harimau Malaya Tidak Iri dengan Prestasi Timnas Indonesia U-17
-
Melihat Proses Evakuasi Harimau Sumatera Pemakan Ternak di Agam
-
Harimau dalam Dada, Luka dalam Kepala: Review Novel 'Lelaki Harimau'
-
Krisis Konservasi: Gajah dan Harimau Sumatera Terancam di Aceh
-
Gemas! Bakso Anak Harimau Sumatera Curi Perhatian di Disney Animal Kingdom Amerika
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025