Karhutla Mulai Terjadi di Riau, Ancaman Kabut Asap Mengintai

Kondisi kebakaran lahan tersebut memicu kekhawatiran serius di kalangan warga.

Eko Faizin
Sabtu, 19 Juli 2025 | 11:55 WIB
Karhutla Mulai Terjadi di Riau, Ancaman Kabut Asap Mengintai
Karhutla Mulai Terjadi di Riau, Ancaman Kabut Asap Mengintai [ANTARA FOTO/Nova Wahyudi/rwa]

Meningkatnya intensitas karhutla di Riau, meskipun belum memasuki puncak musim kemarau, menimbulkan kekhawatiran tersendiri.

Kabut asap mulai terasa di beberapa titik kota, memengaruhi kualitas udara dan menimbulkan keluhan di kalangan warga, terutama anak-anak dan lansia.

"Kami berharap pemerintah cepat tanggap. Asap mulai masuk ke rumah dan sangat mengganggu, apalagi kalau malam," jelas warga Kecamatan Bina Widya Irwan (50).

Pemerintah daerah dan Satgas Karhutla Riau pun diminta untuk meningkatkan pengawasan serta memperketat pengendalian terhadap aktivitas pembakaran lahan yang berpotensi memicu bencana kebakaran dan asap.

Baca Juga:Terdeteksi 259 Titik Panas di Riau, Tanda-tanda 'Musim' Karhutla?

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini