Harga Minyak Goreng Kemasan Naik, Mendag Larang Penjualan Online Minyakita

Mendag Zulkifli Hasan mengaku sejak pekan lalu telah menggelar rapat untuk sejak pekan lalu untuk mengatasinya.

Eko Faizin
Senin, 06 Februari 2023 | 15:36 WIB
Harga Minyak Goreng Kemasan Naik, Mendag Larang Penjualan Online Minyakita
Minyakita dengan harga Rp14.000 per liter. [Kemendag]

"Kalau dulu jatahnya 300 ribu ton satu bulan. Sekarang naik jadi 450 ribu ton satu bulan. Mudah-mudahan Minyakita paling lambat seminggu mendatang beredar lagi memenuhi pasar-pasar rakyat," kata dia.

Mendag Zulkifli Hasan menargetkan dalam waktu dua pekan mendatang peredaran Minyakita sudah stabil di pasaran. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini