Kabar Gaji Pegawai RSUD Madani Pekanbaru Dipotong, Gubernur Riau Sampai Kaget

Menurut salah satu THL, gajinya terpotong 40-50 persen setelah gajian kemarin.

Eko Faizin
Kamis, 24 November 2022 | 14:06 WIB
Kabar Gaji Pegawai RSUD Madani Pekanbaru Dipotong, Gubernur Riau Sampai Kaget
Gubernur Riau Syamsuar. [Ist/mediacenter riau]

SuaraRiau.id - Ratusan tenaga harian lepas atau THL RSUD Madani Pekanbaru dikabarkan gajinya dipotong hingga 50 persen. Mereka pun mengeluh karena gara-gara gaji dipotong jadi terlilit utang.

Kabar tersebut terungkap setelah ratusan THL seperti dokter, pegawai hingga cleaning service menerima transferan gaji. Diketahui, gaji diransfer pada Senin (21/11/2022) kemarin.

Menurut salah satu THL, gajinya terpotong 40-50 persen setelah gajian kemarin. Gaji yang dipotong yaitu bulan September dan Oktober 2022.

Informasi terkait THL RSUD Madani Pekanbaru yang mengalami pemotongan gaji menjadi perbincangan di media sosial. Salah satunya di akun Instagram Pekanbarukini.

Dalam unggahan akun itu, Gubernur Riau Syamsuar mengaku terkejut mendengar gaji pegawai THL di RSUD Madani Pekanbaru dipotong 50 persen.

Gubernur Syamsuar pun akan menindaklanjuti perkara tersebut dengan bertanya ke Pj Wali Kota Pekanbaru.

Syamsuar menyatakan bahwa kondisi Pemkot Pekanbaru yang sedang defisit APBD, menyebabkan ada pemotongan gaji honorer adalah langkah yang tidak tepat.

Sementara itu Direktur RSUD Madani Arnaldo Eka Putra buka suara terkait pemotongan gaji THL.

Ia mengatakan hal tersebut terjadi lantaran gaji THL bersumber dari APBD Pemkot Pekanbaru. Pemotongan itu terpaksa dilakukan dilakukan karena kekurangan anggaran.

Berita Terkait

Pertemuan tersebut dalam rangka membahas renovasi Gedung Juang 45 Riau yang berada di Jalan Sudirman Pekanbaru.

riau | 18:05 WIB

Gubernur Syamsuar menyampaikan hal tersebut saat menghadiri Seremonial Social Movement Semesta Mencegah Stunting.

riau | 10:54 WIB

Menurutnya, saat ini Pemprov Riau masih menunggu surat resmi dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

riau | 22:07 WIB

Gubernur Syamsuar berharap agar SPAM tersebut dapat dinikmati oleh masyarakat nantinya saat sudah beroperasi.

riau | 11:20 WIB

Ia berharap anak-anak Riau yang kuliah di UTP Malaysia dapat langsung bekerja di Petronas.

riau | 17:48 WIB

News

Terkini

Oknum anggota Satpol PP tersebut membuat proposal bantuan dana yang akan ditujukan kepada pengusaha kecil atau warung-warung.

News | 08:31 WIB

Dengan berlumuran lumpur, para warga tampak saling membantu mengumpulkan bungkus-bungkus besar berisi daging.

Lifestyle | 16:58 WIB

Kemudian, sapi jenis Limosin seberat 934 Kg miliki peternak Abdul Rohman asal Siak.

News | 10:10 WIB

Menurut Sakinah, siswa yang terindikasi LGBT kemungkinan karena pergaulan baik di sekolah maupun di luar.

News | 09:10 WIB

Menurutnya, saat ini Pemprov Riau masih menunggu surat resmi dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

News | 22:07 WIB

Bank Mandiri memiliki berbagai produk perbankan yang bisa digunakan untuk bertransaksi di kawasan Damai Indah Golf PIK Course.

News | 22:05 WIB

Ketua PHRI Riau, Nofrizal menilai bahwa operasi yang dilakukan aparat berdampak pada okupansi hotel.

News | 09:34 WIB

Pemeriksaan sudah mulai dilakukan sejak Senin (22/5/2023).

News | 19:55 WIB

Mereka tak berkutik saat petugas mendapati sedang berduaan di kamar.

News | 18:25 WIB

Pihaknya telah melakukan inventarisir persoalan-persoalan selama pelaksanaan PPDB Riau.

News | 17:20 WIB

Wabup Rohil Sulaiman diamankan bersama seorang wanita dalam sebuah kamar hotel mewah di Pekanbaru pada Kamis malam.

News | 18:55 WIB

Menurut Kombes Asep, keduanya diperbolehkan pulang karena peristiwa itu hanyalah delik aduan.

News | 16:16 WIB

Hingga kini, Sulaiman bersama wanita tersebut tengah menjalani pemeriksaan intensif di Mapolda Riau.

News | 14:14 WIB

Saat itu, polisi sedang melakukan patroli kenakalan remaja dan penyakit masyarakat (pekat).

News | 12:01 WIB

Namun tiba-tiba anak pelaku datang langsung mengajak berkelahi.

News | 10:26 WIB
Tampilkan lebih banyak