Kunjungi Nikita Mirzani Setelah Diamankan Polisi, Sunan Kalijaga: Dia Wanita yang Tangguh

Sebagai orang terdekat, Sunan Kalijaga mengatakan Niki adalah sosok wanita yang kuat dan tegar meski sedang dalam tekanan.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 22 Juli 2022 | 18:00 WIB
Kunjungi Nikita Mirzani Setelah Diamankan Polisi, Sunan Kalijaga: Dia Wanita yang Tangguh
Sunan Kalijaga berpose bareng Nikita Mirzani di Polres Serang Kota [Instagram/sunankalijaga_sh]

SuaraRiau.id - Perihal ditangkapnya Nikita Mirzani, Kamis, 21 Juli 2022, sahabatnya, Sunan Kalijaga menjelaskan bahwa kondisinya baik-baik saja.

Sebagai orang terdekat, Sunan Kalijaga mengatakan Niki adalah sosok wanita yang kuat dan tegar meski sedang dalam tekanan.

Tak hanya itu, sebagai teman Sunan Kalijaga akan selalu memberikan support penuh kepada Nikita Mirzani meski si aktris enggak pernah mengeluh.

“Ya saya support aja sebagai kawan dan memastikan proses hukumnya juga berjalan baik dan benar,” kata Sunan, dikutip dari kanal YouTube MOP Channel pada Jumat, 22 Juli 2022.

Baca Juga:Nikita Mirzani Jadikan Anak sebagai Tameng Agar Tidak Ditahan

“Ya tadi sempat ngobrol sebentar sama Nikita, ya seperti biasa saya tetap melihat dia sosok wanita yang tangguh, yang tidak mengeluh bahkan (enggak) menangis ya,” lanjutnya.

Menilai sosok Nikita Mirzani sebagai wanita yang tangguh, Sunan Kalijaga yakin sahabatnya akan berani bertanggung jawab atas apa yang telah diperbuatnya.

“Artinya dia siap bertanggung jawab dengan apa yang dia perbuat, ya nanti kita akan melihat apa yang akan…” ungkap Sunan.

Namun demikian, kepada Sunan Kalijaga, Nikita Mirzani sempat mengaku kebingungan atas penangkapan paksa yang dilakukan kepadanya.

“Ya Niki bingung aja artinya kan kemarin dia merasa sudah diperiksa terus kenapa sekarang ada penjemputan seperti ini di tengah-tengah keramaian, dibawa-bawa sama anak, itu aja sih yang sangat disayangkan,” jelas Sunan.

Baca Juga:Kena Dugaan Pencemaran Nama Baik, Pengacara Dito Mahendra Sebut Nikita Mirzani Bisa Terancam 12 Tahun Penjara

Kehadiran Sunan Kalijaga menemani proses pemeriksaan Nikita Mirzani lantaran kuasa hukum pihak Nikita masih berada di Makassar.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini