SuaraRiau.id - Media sosial diramaikan dengan video yang memperlihatkan seseorang yang diduga anggota polisi berseragam dinas ribut-ribut dengan warga di SPBU Indragiri Hulu, Senin (10/7/2023).
Terlihat polisi berpakaian dinas Brimob adu mulut dengan warga terkait pengisian BBM di SPBU tersebut.
Dalam video berdurasi 1 menit 25 detik itu, nampak pengemudi Pajero hitam yang diduga istri Brimob menerobos antrean panjang dalam mengisi BBM.
Mengutip Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, warga yang tidak terima protes kepada si pengemudi Pajero tersebut. Lalu si istri menelpon suaminya yang diduga anggota Brimob.
Selanjutnya anggota polisi berbaju dinas mengajak perekam video ke pinggir SPBU. Setelah di pinggir SPBU, anggota Brimob tersebut bertanya awal mula terjadi perselisihan.
Anggota Brimob pun mendengar jawaban dari sopir mobil yang merasa keberatan karena si pengemudi Pajero menyerobot antrean saat pengisian BBM.
Berita Terkait
-
9 Kuli Bangunan dan Seorang Personel Brimob Ditetapkan Tersangka Usai Keroyok Sopir AKAP Hingga Tewas di Jaktim
-
Serang Anggota Brimob, Pria Diduga Gangguan Jiwa Ternyata Sempat Berupaya ke Rumah Prabowo
-
Pria Serang Anggota Brimob di Rumah Dinas Kapolri Ternyata Pernah Dirawat di RSJ, Bisa Dipidana?
-
Rumah Relawan Ganjar di Menteng Didatangi Anggota Brimob, Polda Metro Jaya Klaim Patroli Pengamanan Pemilu
-
Satu Brimob Tewas dalam Baku Tembak dengan TPNPB-OPM di Papua Pegunungan
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
Terkini
-
Sambut Arus Balik, Posko Mudik BUMN PNM di Balikpapan dan Padang Siap Layani Pemudik
-
Wali Kota Pekanbaru Segera Perbaiki Jalan Lobak Delima yang Amblas
-
Harga Tiket Pesawat Jakarta-Pekanbaru Normal di Momen Arus Balik Lebaran
-
Jumlah Kendaraan Lintasi Jalan Tol Riau Melonjak Drastis
-
Arus Balik Lebaran, Harga Tiket Pesawat Pekanbaru-Jakarta Naik Gila-gilaan