Padahal faktanya, kabar mengenai Kuat sebagai ayah biologis anak Putri sudah dinyatakan sebagai hoaks.
Narator video juga menyebut Kuat mengaku sudah menikah siri dengan Putri yang memilih berpaling kepadanya karena kerap ditinggal bertugas oleh Sambo.
Isu ini sendiri juga sudah pernah dibantah oleh pengacara Kuat, Irwan Irawan. Ia memastikan kabar kliennya punya hubungan teman tapi mesra dengan Putri adalah hoaks belaka. Hubungan keduanya juga diklaim sebatas majikan dan asisten rumah tangga biasa (ART).
Narator kemudian mengklaim Sambo menyesali pembunuhan Brigadir J dan semestinya menghabisi Kuat. Sambo juga disebut tidak ingin lagi dianggap sebagai suami Putri.
Namun semua klaim ini juga tidak bisa dipastikan kebenarannya. Justru di hadapan orang tua Brigadir J, Sambo diketahui masih berusaha menyalahkan mantan ajudannya tersebut.
Sementara itu, konten memuat sejumlah klip video persidangan kasus Sambo, serta kolase foto-foto Sambo, Putri, dan Kuat. Hingga akhir durasi juga tidak terdengar narator yang mengungkap jelas bukti-bukti pernikahan siri Putri dan Kuat.
KESIMPULAN
Berdasarkan paparan di atas, dapat disimpulkan bahwa konten unggahan YouTube Keluarga Artis itu tidak tepat.
Faktanya video hanya mengungkap opini alih-alih bukti valid mengenai pernikahan siri Putri Candrawathi dan Kuat Maruf. Selain itu, belum ada pula informasi kredibel mengenai pernikahan kedua orang tersebut sekaligus penyesalan Ferdy Sambo yang telah menghabisi nyawa Brigadir J.
Konten ini dapat dikategorikan sebagai hoaks.
Berita Terkait
-
Beda Tarif Febri Diansyah vs Ronny Talapessy: Dulu Lawan di Kasus Ferdy Sambo, Kini Bersatu Bela Hasto
-
Kekayaan Febri Diansyah di LHKPN: Pengacara Istri Ferdy Sambo Kini Bela Hasto Kristiyanto
-
Beda Nasib Terkini Ferdy Sambo dan Richard Eliezer: Makin Gemoy vs Bikin Anak Kangen
-
Trisha Eungelica Lulusan Mana? Anak Ferdy Sambo Kini Jadi Dokter Muda
-
Fakta Menarik dan Sisi Lain Trisha Eungelica, Putri Ferdy Sambo yang Berharap Sang Ayah Segera Bebas
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
5 Tahun Tak Bisa Pulang, Bu Atun Bersyukur Ada Program Mudik Gratis dari BUMN
-
Gubri Abdul Wahid Ungkap Rencana Hadapi 'Badai' Efisiensi Anggaran
-
Polda Riau Ungkap Penyebab Penikaman Polisi hingga Berujung Maut
-
BRImo Siap Mendukung Transaksi Selama Libur Lebaran 2025 Seru dan Mudah!
-
Sebanyak 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran Sepanjang Lebaran 1446 H