SuaraRiau.id - Seorang bocah bernama Wahyu (11) di Dumai ditemukan dalam kondisi meninggal dunia setelah dilaporkan hilang di sekitar Perairan Hutan Bakau Jalan Nelayan Laut pada Rabu (3/8/2022).
Kapten Kapal Patroli RB 218 Basarnas Pekanbaru Wilayah Dumai Leni Tadika mengatakan, Wahyu dilaporkan hilang pada Selasa (2/8/2022) siang kemarin, dan saat ini sudah dievakuasi ke rumah orangtua di Jalan Nelayan Laut.
Tim gabungan terdiri SAR, TNI/Polri, BPBD serta masyarakat setempat ini, lanjutnya, menemukan korban dalam kondisi tubuh sudah mulai membengkak.
Wahyu diketahui hilang di saat bersama dua teman sedang asik berenang di perairan pantai sekitar Hutan Bakau Kelurahan Pangkalan Sesai Kecamatan Dumai Barat.
"Korban sudah kita temukan sekitar satu mil dari pantai di Perairan Tanjung Kapal, dan langsung dievakuasi ke rumah keluarga sesuai permintaan keluarga," kata Leni dikutip dari Antara, Rabu (3/8/2022).
SAR bersama tim gabungan lakukan pencarian selama dua hari dengan menyisir kawasan pantai di titik lokasi pertama kali Wahyu dilaporkan hilang.
Diketahui, kejadian hilangnya Wahyu ini setelah dua teman melaporkan bahwa telah melihat korban berenang saat itu dan sempat terlihat diam dan lalu hilang tenggelam. (Antara)
Berita Terkait
-
Atome Tanam Bakau di Pulau Genteng Kecil: Langkah Nyata Lawan Perubahan Iklim
-
Meresahkan, Makam Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan Diduga Jadi Ladang Syirik
-
Kebaikan Gadis Penjual Gorengan Nia Kurnia Sari sebelum Meninggal Terungkap: Real Bidadari Surga
-
Manfaat Menanam Pohon Bakau di Kawasan Pesisir, Salah Satunya Mencegah Bencana Alam
-
Fakta Baru Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Sumbar: Sperma Tersangka Identik, Cangkul dan Celana Ditemukan!
Terpopuler
- PIK Tutup Jalan Akses Warga Sejak 2015, Menteri Nusron: Tanya Maruarar Sirait
- Honda PCX Jadi Korban Curanmor, Sistem Keyless Dipertanyakan
- Lolly Banjir Air Mata Penuh Haru saat Bertemu Adik-adiknya Lagi: Setiap Tahun Saya Tidak Pernah Tahu...
- Ketajaman Jairo Beerens: Bisa Geser Posisi Romeny, Struick hingga Jens Raven
- Tangis Indro Warkop Pecah Dengar Ucapan Anak Bungsu Dono Soal HKI: Ayah Kirim Uang Sekolah Walau Sudah Tiada!
Pilihan
-
Akhiri Piala Asia U-20 2025: Prestasi Timnas Indonesia U-20 Anjlok Dibanding Era STY
-
Bak Bumi dan Langit! Indra Sjafri Redup, Dua Orang Indonesia Ini Bersinar di Piala Asia U-20 2025
-
Megawati Hangestri Cetak 12 Poin, AI Peppers Tekuk Red Sparks 3-0
-
Pekerjaan Terakhir Brian Yuliarto, Mendikti Saintek Baru dengan Kekayaan Rp18 M
-
Sanken Tutup Pabrik di RI Juni 2025
Terkini
-
Inovasi Tradisi: Perjalanan Songket PaSH di BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Terus Menuju Pasar Dunia
-
Viral Dugaan Perselingkuhan Dua ASN Imigrasi Pekanbaru Berujung Lapor Polisi
-
Hijaukan Pesisir, PT PNM Bersama Relawan Bakti BUMN Tanam 1.000 Mangrove
-
Kasus Dugaan Korupsi SPPD Fiktif Berlanjut, Muflihun Kembali Diperiksa Polda Riau
-
Video Pasien 'Ditolak' Berobat di Siak Ternyata Benar Adanya, Puskesmas: Miskomunikasi