SuaraRiau.id - Seorang penambang pasir di Kampar tenggelam pada Sabtu (12/2/2022) pagi dan hingga tengah malam belum ditemukan.
Warga Kampung Godang Desa Pulau Lawas Kecamatan Bangkinang, Kampar bernama Nite' Aro Telaumbanua yang hanyut terseret arus Sungai Kampar.
Menurut Kapolsek Bangkinang Kota Khairil, awalnya korban bersama istrinya berangkat mencari pasir dengan sampan sejak pukul 02.00 WIB.
Saat hendak menuju dermaga untuk membongkar pasir sekitar pukul 02.30 WIB, korban terpeleset dari sampan kemudian terjatuh lalu tenggelam.
Melihat itu, istri korban Marlina Waruru mencoba melakukan pencarian terjun ke sungai mencari korban tenggelam, namun tidak ditemukan.
Kejadian ini kemudian diberitahukan kepada warga setempat dan juga pihak Kepolisian Polsek Bangkinang Kota. Pencarian personel polisi dilakukan bersama warga.
Sejak pagi pukul 07.30 WIB Tim Gabungan dari Basarnas, Samapta Polres Kampar dan BPBD Kampar turun ke lokasi menyisir sungai sekitar tempat korban tenggelam, namun hingga sore jelang malam ini korban masih belum ditemukan.
Kasat Samapta Polres Kampar AKP Ikhwan Widarmono bersama Kapolsek Bangkinang Kota Iptu Khairil melakukan pencarian menggunakan sebuah perahu mesin dan satu sampan milik masyarakat serta satu unit perahu mesin milik tim Basarnas.
Sampai Sabtu tengah malam, Kapolsek masih di tempat kejadian untuk mengawasi dan mendampingi Tim Basarnas, Tim Samapta Polres Kampar dan Tim Tagana yang masih melakukan pencarian korban. (Antara)
Berita Terkait
-
Tersandung Kasus Asusila, Anggota DPRD Kampar Fraksi PKS Diganti
-
Ditetapkan Tersangka Kasus Korupsi RSUD Bangkinang, Ketua KONI Kampar Menghilang
-
Penemuan Mayat Wanita Muda Mengapung di Kampar, Ada Luka Sayatan pada Leher
-
BPS: Penduduk Miskin di Kampar Meningkat 3.400 Jiwa
-
Gara-gara Mengejar Babi ke Sungai Kampar, Seorang Pria Tenggelam dan Hilang
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Harimau Kembali Gegerkan Warga Siak, Kali Ini Nyaris Terkam Pemancing
-
Jaksa Panggil Setwan Terkait Tunjangan Perumahan Dinas Anggota DPRD Siak
-
BRI dan Kemenpora Perkuat Masa Depan Atlet SEA Games 2025
-
Indonesia Berprestasi di SEA Games 2025, Menpora: BRI akan Transfer ke Rekening Atlet dan Pelatih
-
4 Mobil Bekas 100 Jutaan untuk Keluarga, Mesin Bandel dan Kabin Nyaman