SuaraRiau.id - Seorang pria ditemukan tewas di salah satu kamar hotel kawasan Jalan Pramuka, Bunguran Timur, Natuna, Kepulauan Riau (Kepri) pada Selasa (13/7/2021).
Identitas lelaki itu diketahui bernama Sun Kie (70) anak buah kapal KM Bintang Natuna Jaya asal Batam yang kebetulan sedang bersandar di Pelabuhan Penagi, Natuna.
Pemilik hotel, Kiwit mengungkapkan bahwa Sun Kie sebelum tewas masih sempat bercanda dan bergurau dalam keadaan sehat. Katanya, pria tersebut check in di hotel pada Senin (12/7/2021).
"Dia menginap bersama rekanya yang juga ABK KM Bintang Natuna Jaya," ujar Kiwit kepada Batamnews.co.id--jaringan Suara.com.
Sebelum kejadian, korban masih terlihat bercanda dan bersenda gurau bersama rekannya di lobi hotel.
Dari keterangan sang rekan satu kamarnya, sebelum meninggal Sun Kie sempat meminun beberapa jenis obat.
Namun hingga kini belum diketahui obat yang di minum tersebut untuk apa.
"Sekitar pukul 02.00 malam, rekannya menemukan Sun Kie sudah tidak bernyawa lagi, dan langsung menghubungi pemilik kapal yang kebetulan memang berdomisili di Natuna. Setelah itu kita menghubungi pihak kepolisian dan subuh tadi Tim Satgas Covid-19 datang untuk mengevakuasi jenazah," jelas Kiwit.
Dari penuturan sang rekan, pihak keluarga Sun Kie sendiri sebenarnya sudah melarang yang bersangkutan untuk bekerja sebagai ABK kapal. Namun Sun Kie tidak mengindahkan larangan tersebut.
Pemilik hotel, Kiwit mengaku merasa terpukul atas kejadian tersebut. Ia menyebut peristiwa itu baru pertama terjadi di hotel miliknya.
Berita Terkait
-
Berkeliaran di Natuna Utara Diduga Curi Ikan, 2 Kapal Berbendera Vietnam Berakhir Kayak Gini
-
Mulut Berbusa usai Check In Bareng Cewek di Hotel, MS Tewas Gegara Overdosis Obat Kuat?
-
Anak Usaha Hulu Migas Pertamina Eksplorasi Perairan Laut Natuna Utara
-
Menaksir Harga Kamar Hotel Nagita Slavina di Barcelona, Tembus Puluhan Juta Semalam?
-
Viral Tamu Bikin Satu Lantai Hotel Kebanjiran, Apa Fungsi Sprinkler di Kamar Hotel?
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
Terkini
-
Sentuhan BRI Membawa "Bali Nature" dari Bali ke Panggung Internasional
-
Tolak PSU Dua Kali, Ribuan Masyarakat Siak Geruduk Kantor KPU dan Bawaslu
-
Jaga Keselamatan dan Keamanan, PHR Imbau Masyarakat Tak Beraktivitas di Area Obvitnas
-
Santai Berhadiah, Link DANA Kaget Gratis Hari Ini Bernilai Rp250 Ribu
-
Polisi Kembali Tangkap Para Debt Collector Ngamuk Rusak Mobil di Polsek Bukitraya