SuaraRiau.id - Kisah pria dari Kampar yang menggelar sayembara Rp 75 juta untuk mencari istrinya terus berlanjut.
Hingga saat ini sang istri juga belum diketemukan. Kabarnya imbalan sayembara tersebut pun ditambah menjadi Rp 100 juta.
Menghilangnya sang istri, kala itu berawal saat mereka hendak jalan-jalan bersama keluarga ke Pekanbaru.
Sang suami, Khairudin Siregar menceritakan bahwa istrinya Ervina Lubis menghilang saat hendak pamit ke toilet.
Ketika itu, istri dan anaknya berangkat dari rumahnya di Desa Tanjung Sawit Kampar pergi ke Mal SKA di Pekanbaru, Kamis, 18 Maret 2021 lalu.
"Waktu itu Khairuddin Siregar bersama istri dan anaknya berangkat dari rumahnya di Desa Tanjung Sawit pergi ke Mal SKA di Pekanbaru. Sesampai di mal, Khairuddin meninggalkan istri dan anak untuk pergi ke Jalan Harapan Raya karena ada keperluan bisnis," ucap Kapolsek Tapung, Kompol Sumarno dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Kamis (8/4/2021).
Setelah menyelesaikan urusan bisnis, lalu Khairuddin atau yang dikenal dengan Bang Ucok pergi makan.
Beberapa saat kemudian, ia mendapat berita dari anaknya bahwa sang istri pamit untuk ke toilet tapi tidak kembali lagi.
"Anaknya mengatakan kalau Ervina Lubis pamit ke toilet namun tidak balik-balik," tambahnya.
Sehingga diketahui Ervina Lubis kabur dan hingga kini sudah 22 hari dia menghilang begitu saja.
Berita Terkait
-
Basiacuong Kampar: Warisan Budaya yang Membentuk Kecerdasan Interpersonal
-
Es Tebak, Minuman Legendaris Nusantara di Kampar
-
Sate Kampar Ocu Ijep, Resep Warisan yang Melegenda Selalu Ramai Pengunjung
-
Menjejak Khatulistiwa: Pesona Tugu Equator di Lipat Kain, Kampar
-
Rekomendasi Wisata Sejarah, Candi Muara Takus Bisa Jadi Pilihan di Libur Sekolah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025