SuaraRiau.id - Dari 12 zodiak, ternyata ada 6 zodiak yang disebut-sebut hobi belanja. Nah, menjelang Hari Belanja Online Nasional (Harbolnas) yang jatuh pada 12 Desember 2020, tentu sangat ditunggu oleh banyak orang terutama yang hobi belanja, karena akan ada banyak promo dan diskon menarik.
Jadi penasaran nih, zodiak apa saja yang hobi belanja. Melansir Your Tango, inilah 6 zodiak yang gemar belanja.
1. Sagitarius
Saat kamu ingin membeli sesuatu, tak ada yang bisa menghalangimu. Kamu selalu punya cara mendapatkan apa yang kamu inginkan. Lewat berbelanja, kamu bisa melepas stres. Tidak heran, kamu lebih suka belanja sendirian dibanding mengajak teman.
Baca Juga: Harbolnas 12.12, Nikmati Ragam Promo untuk Belanja Bahan Makanan
2. Leo
Bukan cuma untuk diri sendiri, Leo juga hobi belanja banyak barang untuk orang lain. Hal ini dikarenakan pemilik zodiak Leo senang membuat orang lain bahagia.
Leo senang belanja dan memberikan hadiah, tapi ada kalanya zodiak satu ini merasa malas bekerja demi uang. Padahal, kamu tidak bisa belanja tanpa uang.
3. Aries
Bukan cuma saat sedang ada diskon atau promo, zodiak Aries memang suka menghabiskan uang untuk belanja. Terlebih, ada banyak hal yang kamu inginkan. Aries suka belanja berbagai macam barang. Begitu mendapat uang, Aries selalu merasa terdorong untuk pergi belanja.
Baca Juga: Siap-Siap Harbolnas! Berikut Ini Cara Lapor Penipuan Online
4. Cancer
Berita Terkait
-
Ramalan Zodiak Hari Ini, Aries Kewalahan Kerja?
-
Ramalan Zodiak April 2025: Bulan untuk Meroketkan Harga Diri
-
Belanja Online Melonjak saat Ramadan, Fortinet Ingatkan Bahaya Phishing AI
-
8 Juta Serangan Phishing Mengintai Belanja Online: Ini Tips Aman dari Kaspersky
-
Tips Menghindari Penipuan Online Menjelang Lebaran
Tag
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Omzetnya Kini Ratusan Juta, Ini Sukses Kisah Andara Cantika Indonesia Berkat BRI
-
Jalan Lobak yang Amblas Diperbaiki, Dishub Pekanbaru Terapkan Rute Satu Arah
-
Diusut Polda Sejak Juni 2024, Apa Kabar Kasus SPPD Fiktif di DPRD Riau?
-
Lurah di Pekanbaru Dibebastugaskan usai Terjerat Kasus Minta THR ke Pedagang
-
Harta Kekayaan Muhammad Isa Lahamid, Ketua DPRD Pekanbaru Komentari Mobil Dinas Alphard