SuaraRiau.id - Postingan nostalgia Ustaz Abdul Somad atau UAS baru-baru ini menarik perhatian warganet. Paras penceramah ini sewaktu muda disebut-sebut milik publik figur mancanegara.
Melalui akun instagramnya (@ustadzabdulsomad_official), UAS mengunggah fotonya saat menyambangi Maroko apda 2005 silam.
Jika foto tersebut diambil pada 2005, maka UAS kala itu berusia sekitar 28 tahun.
Banyak warganet menyebut UAS semasa muda mirip seperti aktor Bruce Lee hingga penyanyi boyband Super Junior, Choi Siwon.
Baca Juga: Pesan Ustad Abdul Somad untuk Pembenci Keturunan Nabi Muhammad
"Ifrane, Morocco, 2005," tulis UAS seperti dikutip Suara.com, Selasa (17/11/2020).
Dalam foto tersebut, tampak UAS berpose di depan sebuah bukit dipenuhi salju. Di belakang UAS terlihat banyak orang sedang bermain ski.
Pria kelahiran 1977 itu tampak mengenakan kemeja putih dan jaket berwarna hitam. Kedua tangannya tampak dimasukkan ke dalam saku celana.
Foto tersebut mendadak viral di media sosial dan menjadi sorotan publik. Banyak warganet menyebut UAS semasa muda mirip seperti aktor Bruce Lee hingga penyanyi boyband Super Junior, Choi Siwon, hingga aktor Korea Selatan Lee Min Ho.
Banyak warganet yang mengaku takjub melihat foto lawas UAS lantaran model rambutnya kala itu dinilai mirip seperti para artis Korsel.
Baca Juga: UAS Ketemu Habib Rizieq Saat Pilkada DKI 2017, Begini Kisahnya...
"Assalamualaikum ustaz, di foto ini masih mirip Bruce Lee ya ustaz. barakallahu fiikum," tutur @ratnawiliis.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Velocity di Makam, Begini Adab Ziarah Menurut UAS
-
Ustaz Abdul Somad Ikut Komentari Hilangnya Daging Rendang Willie Salim
-
Apa Hukumnya Jika Terlambat Salat Idul Fitri? Ustaz Abdul Somad Bilang Begini
-
Apa yang Harus Dilakukan kalau Lupa Bayar Zakat Fitrah? Ini Solusi dari Ustaz Abdul Somad
-
Masih Soal Daging Rendang Willie Salim Hilang, Kini Ustaz Abdul Somad Sebut Kejadian Ini Konspirasi
Komentar
Pilihan
-
Marak Warung Remang-remang di Siak, Warga: Malam Dirazia, Besok Buka Lagi
-
Bukan Orang Baru, Ini Sosok 3 'Srikandi' Maju Pemilihan Wali Kota Pekanbaru
-
Didominasi Napi Narkoba, Lapas di Riau Ternyata Over Kapasitas!
-
Sempat Mangkir, Muflihun Akhirnya Diperiksa Polda Riau Terkait SPPD Fiktif
-
Tak Cuma Syamsuar, Eks Gubernur Riau Sebelumnya Juga Diperiksa Bareskrim Polri
Terkini
-
Kekayaan Bastian Manalu, Kepala Rutan Pekanbaru Disorot usai Viral Tahanan Diduga Dugem
-
Petugas Razia Gabungan, Imbas Heboh Tahanan Diduga Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru
-
67 Bus TMP Mangkrak, Wali Kota Agung Meradang: Tiap Tahun Rp33 M Tak Ada Hasilnya
-
6 Personel Polres Dumai Diperiksa Buntut Polisi Meninggal di Tempat Hiburan
-
Transferan Uang Belanja, Silakan Ambil DANA Kaget Gratis Siang Ini
-
Pajak untuk Bangun Kota, Wawako Pekanbaru Minta Warga Tunaikan Kewajibannya
-
Kejutan Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Bisa Buat Tambahan Traktir Ngopi
-
BRI Siapkan Rp3 Triliun untuk Buyback Saham, Optimistis Hadapi Masa Depan
-
Tanya Besar Istri Bripka SS ke Rekan Polisi saat Suami Sekarat di Dream Box Dumai
-
Buat Tambah Top Up Diamond, Ini Link Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu!
-
Bang Jago Bertato 'Imut' Akhirnya Ditangkap usai Viral Rusak Mobil di Pekanbaru
-
Kejutan Awal Pekan, Ambil Segera Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini
-
Pria di Bengkalis Habisi Nyawa Istri saat Cekcok Perkara Gadai Handphone
-
3 Link DANA Kaget Gratis untuk Kamu yang Butuh Transferan, Semoga Beruntung!
-
Dapat Pemberdayaan BRI, Bisnis Kuliner UMKM Ini Makin Berkembang