SuaraRiau.id - Ikan cupang adalah ikan air tawar yang habitat asalnya adalah beberapa negara di Asia Tenggara, seperti Indonesia, Thailand, Malaysia, Brunei Darussalam, Singapura, dan Vietnam.
Ikan yang bernama ilmiah Betta ini mempunyai bentuk dan karakter yang unik dan cenderung agresif dalam mempertahankan wilayahnya.
Ikan cupang terbagi atas 3 golongan yaitu, cupang hias, cupang aduan, dan cupang liar. Ikan ini dikenal sebagai ikan petarung yang sangat populer karena keagresifannya.
Selain mudah dipelihara dengan biaya relatif murah, perawatannya juga mudah. Bahkan tak sulit bagi pemula yang baru saja mulai memeliharanya.
Ikan cupang merupakan salah satu ikan yang kuat bertahan hidup dalam waktu lama. Pemilik pun tak perlu memasang aerator di akuarium karena ikan cupang mampu menarik udara sendiri dari permukaan air.
Tak hanya disukai anak-anak, ikan cupang juga dikoleksi orang dewasa.
Nah, berikut adalah panduan singkat cara memilih ikan pemakan jentik nyamuk ini.
1. Pilih yang berwarna cerah atau tajam
Saat membeli ikan cupang harus melihat warnanya dengan jeli, apakah warnanya cerah atau kusam dan pucat.
Ada berbagai macam warna pada ikan cupang dan yang paling umum adalah warna merah dan warna biru.
2. Tak ada benjolan di tubuh
Perhatikan apakah ada benjolan aneh atau parasit di tubuh ikan cupang tersebut.
Berita Terkait
-
Pak Tarno Asli Mana? Pesulap Viral Kini Jualan Ikan Cupang di Kursi Roda
-
Pak Tarno Jualan Ikan Cupang Sambil Duduk di Kursi Roda, Warganet Tersentuh
-
Ikan Cupangmu Rawan Mati? Ini Tips Memelihara Cupang agar Berumur Panjang!
-
3 Alasan Memelihara Ikan Cupang, Bisa Membawa Keberuntungan!
-
Bantu Hilangkan Stress, Ini 4 Ikan Hias yang Mudah Dipelihara bagi Pemula
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
Terkini
-
Kejutan Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Bisa Buat Tambahan Traktir Ngopi
-
BRI Siapkan Rp3 Triliun untuk Buyback Saham, Optimistis Hadapi Masa Depan
-
Tanya Besar Istri Bripka SS ke Rekan Polisi saat Suami Sekarat di Dream Box Dumai
-
Buat Tambah Top Up Diamond, Ini Link Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu!
-
Bang Jago Bertato 'Imut' Akhirnya Ditangkap usai Viral Rusak Mobil di Pekanbaru