AO PNM Mekaar Tekadkan Cita-Cita Mulia Sejak Usia Belia

Hari-hari Jeni diwarnai perjuangan.

Eko Faizin
Sabtu, 31 Januari 2026 | 21:09 WIB
AO PNM Mekaar Tekadkan Cita-Cita Mulia Sejak Usia Belia
Jeni Adilasari, Account Officer (AO) PNM Mekaar. [Dok PNM]
Baca 10 detik
  • Jeni Adilasari merupakan Account Officer (AO) PNM Mekaar yang gigih.
  • Hidup Jeni benar-benar berjuang membangun masa depan keluarga.
  • Melalui program Employee Reward PNM, dia dapat apresiasi terbaik.

Impian itu akhirnya terwujud pada Januari 2026. Melalui program Employee Reward PNM, sebagai bentuk apresiasi kinerja terbaik, Jeni mendapatkan kesempatan umrah gratis.

Sebuah hadiah yang tak pernah Jeni bayangkan saat masih membungkus nasi dini hari.

"Dari dulu saya selalu percaya, kalau kita menanam niat baik hal-hal baik semesta akan menemukan jalannya sendiri. Tugas kita cuma satu, konsisten berbuat baik walau perlahan," tambahnya.

Kini, setiap kali mendampingi para ibu dalam pertemuan mingguan, Jeni seperti melihat ulang potongan hidupnya sendiri.

Di antara tawa, catatan kecil, dan cerita perjuangan, ia tahu satu hal, apa yang dulu dilihat dari ibunya di bangku "sekolah" Mekaar, kini dilanjutkan dengan membantu lebih banyak keluarga bertahan, tumbuh, dan berani bermimpi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini