Waspada 3 Varian Baru Virus Corona, Satu Sudah Masuk Kepri

Untuk varian corona B1617 terdeteksi berada di Kepulauan Riau (Kepri) sebanyak satu kasus dan DKI Jakarta dua kasus.

Eko Faizin
Rabu, 05 Mei 2021 | 03:15 WIB
Waspada 3 Varian Baru Virus Corona, Satu Sudah Masuk Kepri
Ilustrasi varian baru virus corona. [Unsplash/Martin Sanchez]

Untuk mencegah penularan lebih meluas, Nadia mengimbau kepada masyarakat untuk mengurangi mobilitas.

Situasi yang ada di Indonesia mengharuskan masyarakat untuk mematuhi anjuran maupun larangan dari pemerintah.

“Tidak ada yang menjamin bahwa dengan membawa hasil pemeriksaan laboratorium yang negatif selama dalam perjalanan ataupun selama dalam proses kita menuju kampung halaman misalnya, kita tidak terpapar Covid-19,” ungkap Nadia. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini