Putus dari Felicia, Kaesang Dijodohkan Warganet sama Putri Anies Baswedan

Tiba-tiba warganet menjodohkan Kaesang dengan putrinya Anies baswedan.

Eko Faizin
Senin, 08 Maret 2021 | 11:28 WIB
Putus dari Felicia, Kaesang Dijodohkan Warganet sama Putri Anies Baswedan
Kaesang Pangarep. [Instagram/@kaesangp]

Kaesang saat ini dikabarkan tampil dengan kekasih barunya yaitu Nadya Arifta yang disebut sebut karyawannya sediri.

Penampilan Nadya dan Felicia juga kerap dibanding-bandingkan oleh warganet lantaran yang satu berbeda agama dan lainnya berhijab.

Selain penampilan keduanya yang jadi sorotan, ternyata isu baru muncul. Ibunda Felicia yaitu Meilia Lau tiba-tiba mengunggah kekesalannya di media sosial.

Ibunda Felicia mengaku kecewa dengan Kaesang yang memiliki kekasih baru. Padahal konon Kaesang telah berjanji menikahi Felicia akhir Desember 2020 lalu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini