Viral Pria Sedih Berat Ditinggal Nikah, Sampai Ambruk di Pelaminan

Mempelai perempuan terlihat menggenggam tangan si pria yang terlihat menangis di panggung pelaminan

Fitri Asta Pramesti
Rabu, 18 November 2020 | 12:47 WIB
Viral Pria Sedih Berat Ditinggal Nikah, Sampai Ambruk di Pelaminan
Viral Pria Sedih Berat Ditinggal Nikah, Sampai Ambruk di Pelaminan. (Twitter/MenteriKonten)

"Ini alasan saya malas ngundang mantan di nikahan, ntar sok curi perhatian kan males banget," cuit yang lain.

"Kasihan sekali paman itu. Saya tak kuasa melihat beliau menangis sementara mantan pacarnya cuma dudul senyum tak mau menolongnya," timpal pengguna internet lainnya.

Hingga artikel ini diterbitkan, video tangis di pelaminan itu telah ditonton sebanyak 79,9 ribu kali oleh pengguna internet.

Baca Juga:Geger Istri Jijik Lihat Suami di Pelaminan, Ini Fakta Sebenarnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini