4. Cilandak
Hot deals! Rumah mewah dan murah ini terletak di Cipete Selatan, Jakarta Selatan. Terdiri dari tiga kamar tidur dan tiga kamar mandi, sebelumnya rumah yang dibangun pada 2013 ini dijual di kisaran harga lebih dari Rp3,5 miliar. Namun sekarang kamu bisa membeli rumah lelang ini dengan harga Rp2,95 miliar. ‘Diskon’ yang amat menarik, bukan? Sayang sekali kalau dilewatkan.
5. Bumi Serpong Damai
Kawasan dengan pembangunan pesat ini menyimpan hidden gem berupa rumah mewah yang dilelang dengan harga menarik. Terletak di Anggrek Loka, rumah tiga lantai seluas 414 meter persegi ini dilengkapi dengan 6 kamar tidur dan 3 kamar mandi.
Kawasan BSD juga dilengkapi dengan infrastruktur transportasi publik, ekonomi dan hiburan yang mulai menyaingi Jakarta. Tunggu apa lagi? Segera cek rumah impian Anda di BSD dan nikmati hidup yang lebih nyaman!
6. Gading Serpong
Terletak di Komplek Taman Rempoa Indah, Tangerang Kota, rumah mewah ini memiliki luas tanah 264 m2 dan luas bangunan 288 m2. Dibangun pada 2010, rumah ini memiliki empat kamar tidur dan tiga kamar mandi. Harga jualnya Rp3 miliar.
Bagaimana, sudah siap memilih rumah dan kawasan ideal untuk hunian impian Anda? Jangan berlama-lama, yuk segera temukan rumah masa depan dengan harga terjangkau di BRI Info Lelang.
Cara Beli Rumah di BRI Info Lelang
Baca Juga: Dengan Dukungan Kredit BRIguna, Ini 5 Rekomendasi Usaha Franchise untuk Meraih Kebebasan Finansial
Berikut cara praktis bagi Anda yang berminat untuk membeli rumah di BRI Info Lelang.
Masuk ke laman infolelang.bri.co.id lalu cari aset dan lokasi yang diinginkan. Anda dapat menyesuaikan harga hunian dan spesifikasi yang diinginkan ketika proses pencarian.
Pilih rumah lelang yang diminati. Pastikan Anda telah membaca spesifikasi huniannya dengan teliti.
Usai memilih, klik “Hubungi Kami” kemudian masukkan alamat email.
Tentukan metode pembelian. Pembelian bisa dilakukan melalui proses lelang maupun beli secara langsung (non lelang).
Lunasi dan lengkapi berkas sesuai ketentuan. Terdapat dua metode pelunasan rumah, pembayaran tunai (cash) atau dengan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) BRI.
KPR Solusi BRI menawarkan solusi bagi calon pembeli aset lelang dan non lelang BRI dengan dana tunai terbatas, atau bagi yang ingin membagi pembayaran dalam jangka waktu tertentu sehingga keuangan tetap terjaga untuk kebutuhan lainnya.
Melalui KPR Solusi ini, pembeli memperoleh fasilitas suku bunga mulai dari 3,25 persen fixed 1 tahun, bebas biaya provisi, dan biaya administrasi.
Selain aset rumah, BRI Info Lelang juga menyediakan informasi tanah, bangunan gedung, kendaraan, ruko, dan lainnya. BRI Info Lelang menjadi solusi tepat bagi Anda yang ingin memiliki aset dengan harga terjangkau.
Berita Terkait
-
Perjalanan Kasus KDRT Oknum Polisi di Pekanbaru hingga Dituntut Penjara
-
Sidang Kasus KDRT: Oknum Polisi Pekanbaru Tak Akui Perbuatannya, Malah Marah-marah
-
5 Kebiasaan Positif Ini Perlu Ditanamkan pada Anak Sejak Kecil
-
Terus Berprestasi, BRI Kini Raih Penghargaan Best Risk Management di CNN Indonesia Awards
-
Perketat Pengawasan Transaksi, BRI Blokir Ribuan Rekening Judi Online
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
4 Pilihan Motor Matic Murah Paling Irit Bensin, Sporty dan Responsif
-
Puluhan Mahasiswa Unilak Mual hingga Diare usai Acara di Hotel Grand Elite
-
4 Rekomendasi Mobil Kecil Suzuki Bekas untuk Harian, Fungsional dan Efisien
-
4 Mobil Diesel Bekas Paling Efisien Mulai 50 Jutaan, Jagoan Lintas Provinsi
-
Meramu Bahan Kimia Surfaktan untuk Rokan