SuaraRiau.id - Sebanyak 42 perusahaan akan meramaikan Pameran Lowongan Kerja atau Job Fair Pekanbaru yang akan dilaksanakan di Ballroom Hotel Mutiara Merdeka Pekanbaru, 19-21 Juni 2024.
Job Fair 2024 tersebut digelar untuk memeriahkan Hari Jadi Pekanbaru yang ke-240 dan diikuti perusahaan swasta dan rumah sakit.
Dikatakan Kepala Dinas Tenaga Kerja Pekanbaru, Syamsuir menyatakan jika job fair tersebut akan diikuti perusahaan swasta dan rumah sakit berskala daerah dan nasional.
"Dalam rangka Hari Jadi Pekanbaru ke-240, kita selenggarakan job fair secara gratis. Untuk itu bagi para pencaker bisa mempersiapkan diri untuk meraih peluang yang ada pada Pekanbaru Job Fair Pekanbaru 2024," kata Syamsuir, Kamis (6/6/2024).
Baca Juga: Pekanbaru dan Dumai Jadi Daerah dengan Kasus DBD Terbanyak di Riau
Berdasarkan Dinas Tenaga Kerja Pekanbaru berikut ini daftar 42 perusahaan dan rumah sakit yang mengikuti Job Fair 2024, antara lain: PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk, PT PKSS, PT Kinarya Alihdaya Mandiri, PT Ekaputra Prada Indonesia, PT Global Fareka Prospektama, PT Garuda Express Nusantara (J&T Ekpress) dan PT Global Jet Cargo (J&T Cargo).
RS Santa Maria, RS Aulia, PT Interboga Nusantara, Inspirasi Bagi Ilmu, PT Panca Pilar Tangguh, RS Syafira, PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk dan PT Jaya Nika Permata.
Kemudian, PT Alfa Scorpii, RS Prof Dr Tabrani dan PT Sumberdaya Dian Mandiri, PT Bengkalis Kuda Laut, PT Samudera Pastry Indonesia/ Mr Creampuff, PT Bank BTPN Syariah Tbk, KSP Nasari, PT Swapro Internasional dan PT Peputra Supra Jaya.
Ada PT Indomarco Prismatama/ Indomaret, PT Sumber Alfaria Trijaya/Alfamart, Awal Bros Group, RS Andini, PT Capella Multidana Pekanbaru, BP3MI/ PT AMP dan PT MSIG LIFE.
Lalu, Shopee Express, PT Riau Jaya Cemerlang, PT Arara Abadi, RS Annisa, PT Marbun Konstruktor Indonesia, Yayasan Abdurrab, PT Catur Mitra Sejati Sentosa/Mitra 10 Pekanbaru, RS Hermina, PT BFI Finance Indonesia, PT Panca Eka Plantation dan PT Smart Multifinance.
Baca Juga: Kesal Sering Dijanjikan Nikah, Pria di Pekanbaru Nekat Habisi Nyawa IRT
Berita Terkait
-
PGN dan Mubadala Energy Berkolaborasi untuk Jajaki Potensi Pasokan Gas dari Blok Andaman
-
Skandal Impor Gula Tom Lembong, Direktur PPI Dituntut 4 Tahun Penjara
-
Laporan PBB Jadi Bukti, Pemerintah Didesak Tindak Korporasi Pro-Israel yang Beroperasi di Indonesia
-
PBB Rilis Daftar Perusahaan yang Terlibat Genosida Israel, Ada yang Buka Cabang di RI
-
Menaker Bilang Job Fair Sudah Tidak Perlu Lagi
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
BRI Mantapkan Langkah Akselerasi dengan Peluncuran BRIvolution Initiatives
-
4 Pilihan AC dengan Filter Anti Bakteri Bebas Virus, Hemat Listrik Sejuk Sepanjang Hari
-
4 Pilihan Tumbler untuk Cewek, Desain Imut Bikin Minuman Tetap Dingin
-
Sila Artisan Tea dan BRI Kolaborasi Tingkatkan UMKM Teh Lokal Berkelanjutan
-
7 Pilihan Tas Sekolah, Harga Terjangkau Awet Dipakai hingga Tamat