SuaraRiau.id - Kasus dugaan keracunan makanan yang menyebabkan seorang santriwati meninggal dunia dan 13 orang lainnya menjalani perawatan di rumah sakit kini diselidiki Polres Rokan Hilir.
Kapolres Rokan Hilir AKBP Andrian Pramudianto mengungkapkan keracunan menimpa santriwati di Pondok Pesantren Bidayatuh Hidayah, Ujung Tanjung.
"Mereka (santriwati) diduga keracunan usai makan siomai yang dibeli dari luar pesantren, Selasa (14/5/2024),” kata Kapolres dikutip dari Antara.
Andrian menyampaikan jika pihaknya telah melakukan olah tempat kejadian perkara di Pondok Pesantren Bidayatuh Hidayah. Petugas lantas membawa barang bukti berupa sarung alas tempat tidur yang ada noda muntah, bantal tidur, dan sampah makanan.
Menurut dokter Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Athaya Medika dr Handri dikonfirmasi polisi menyebut jika santriwati tersebut keracunan makanan.
"Salah satu santriwati bernama Safitri (16) tak tertolong nyawanya dan meninggal dunia kemarin, Selasa (14/5)," katanya.
Jenazah Safitri dibawa ke rumah duka di Kepulauan Sungai Manasib, Kecamatan Bangko Pusako. Sementara itu,13 santriwati keracunan masih dalam perawatan di Rumah Sakit Athaya Ujung Tanjung.
"Adapun gejala yang dialami para santriwati adalah sesak napas, mual, dan mencret," tegas Andrian. (Antara)
Berita Terkait
-
Kepala BGN Ungkap Sejumlah Langkah Biar Keracunan MBG Tak Terjadi Lagi
-
Kritik Wacana Asuransi MBG, Ekonom dan Pakar Kebijakan Publik UPN: Bukan Solusi Jangka Panjang!
-
Keracunan MBG Terus Berulang, DPR Minta Evaluasi Mendalam: Jangan Sampai Program Unggulan Tercederai
-
Komite PBB Kritik Keras Indonesia Soal Hak Anak: Dispensasi Nikah dan Program Makan Gratis Disorot
-
Napi Koruptor Terlibat di Dapur MBG Bandung, Begini Respons Istana
Tag
Terpopuler
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Simon Tahamata Kasih Peringatan Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Terancam Gagal
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
Pilihan
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
-
Cinta Tak Berbalas! Ciro Alves Ingin Bertahan, Tapi Persib Diam
-
Kronologis Anak Kepsek di Bekasi Pukul Siswa SMP Gegara Kritik Dana PIP
-
LG Mundur, Danantara Investasi di Proyek Baterai Kendaraan Listrik Bareng CATL
Terkini
-
Perkuat Silaturahmi, PNM Ajak Keluarga Karyawan Tebar Kebaikan
-
Amplop DANA Kaget Hari Ini Senilai Rp575 Ribu, Klik 3 Linknya!
-
Presiden Prabowo Kasih 13 Sapi Kurban untuk Masyarakat Riau
-
Gubri Abdul Wahid Minta Petunjuk Menpora Dito soal Nasib Stadion Utama Riau
-
PNM Mengajar: 3.000 Siswa SMK Seluruh Indonesia Terinspirasi Jadi Wirausaha Muda