SuaraRiau.id - Polda Riau menerima klarifikasi Sekda Rokan Hilir (Rohil), Fauzi Efrizal yang terseret kasus video call sex (VCS) dengan wanita tanpa busana.
Direktur Kriminal Khusus Polda Riau, Kombes Pol Nasriadi menyatakan Sekda Rohil Fauzi diam-diam mendatangi Mapolda Riau pada Minggu (24/3/2024) sekitar pukul 10.00 WIB.
"Kedatangan Sekda Rohil FE untuk mengklarifikasi kalau bukan dirinya dalam video viral VCS tersebut," katanya dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Senin (25/3/2024).
Namun, kata Nasriadi, Sekda Rohil belum membuat laporan secara resmi terkait insiden video tak senonoh bersama wanita telanjang yang viral di media sosial.
"Laporan polisi tidak ada sehingga sulit kami memprosesnya, bagaimana modus operandinya dan seperti apa," terang dia.
Meski demikian, Polda Riau tetap akan menyelidiki kasus video mesum tersebut.
"Walaupun begitu, Polda Riau tetap melakukan penyelidikan dan mengusut siapa saja yang terlibat dalam penyebaran video porno tersebut," ujar Nasriadi.
Menyinggung soal para saksi, ia membeberkan jika pihaknya belum ada memeriksa sampai saat ini karena memang tidak ada laporan polisi.
"Tapi jika dilihat dari modus dan gaya kejahatan itu jelas love scamming atau penipuan berkedok asmara. Pelaku menyebarkan video tersebut lewat media sosial yang ada chat atau messenger (bisa kirim pesan," ungkap Nasriadi.
"Setelah itu, pelaku akan memeras korban dengan meminta sejumlah uang. Kepada masyarakat Riau ataupun publik figur, jangan mudah terpancing dengan foto cantik kenalan di medsos, bisa jadi itu jebakan atau love scamming," sambungnya.
Berita Terkait
-
Raup Cuan Rp3,6 Miliar, Operator hingga Bos Besar Sindikat Judol Higgs Domino Tertangkap!
-
Babat Hutan Lindung di Riau Demi Kelapa Sawit Puluhan Hektare, 4 Orang Resmi Tersangka
-
Novel Klasik Animal Farm Kembali Diadaptasi Jadi Film Animasi Terbaru
-
Pemprov DKI Bakal Bagikan Hasil Kurban Iduladha ke Warga, Sekda: Buat yang Jarang Makan Daging
-
Pramono Irit Bicara Soal Sekda DKI Marullah Matali Dilaporkan ke KPK Kasus Nepotisme
Terpopuler
- Infinix Hot 60i Resmi Debut, HP Murah Sejutaan Ini Bawa Memori 256 GB
- 3 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 untuk Mengatasi Flek Hitam, Harga Mulai Rp30 Ribuan
- 5 Rekomendasi HP Infinix RAM 8 GB Mulai Rp1 Jutaan: Layar AMOLED, Resolusi Kamera Tinggi
- Semakin Ganas, 3 Winger Persib Bandung di BRI Liga 1 Musim Depan
- Mengenal Sosok Nadya Pasha, Ramai Disebut Istri Indra Bruggman dan Sudah Punya 3 Anak
Pilihan
-
Danantara Suka Perusahaan Rugi?
-
Sri Mulyani Ungkap APBN Tahun Terakhir era Jokowi Bekerja Keras
-
Sri Mulyani "Nyentil" DPR: Tepuk Tangan Loyo Meski Ekonomi Tumbuh, Belum Makan Siang Ya, Pak?
-
5 Rekomendasi HP OPPO Murah Rp1 Jutaan, Terbaik buat Gaming dan Multitasking
-
5 Bulan Pertama 2025, Ekspor Indonesia Melonjak 6,98 Persen
Terkini
-
Fakta Mengejutkan Mencuat di Sidang Korupsi Eks Pj Wali Kota Pekanbaru, Apa Saja?
-
Dukung Proses Penegakan Hukum, BRI Pastikan Pelayanan BRI pada Nasabah Tetap Berjalan Semestinya
-
Dengan KUR BRI, Katering RKP Bisa Pekerjakan 53 Karyawan untuk Program Makan Bergizi Gratis
-
Bagi-bagi DANA Kaget Senilai Rp460 Ribu, Buruan Klaim 4 Linknya
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Rp30 Jutaan, Generasi Lawas dengan Style Khas