SuaraRiau.id - Pencoblosan Pemilihan Umum (Pemilu) telah digelar serentak di seluruh wilayah Indonesia pada Rabu (14/2/2024).
Seiring itu, kabar duka menyelimuti pesta demokrasi lima tahunan tersebut, terutama masyarakat Riau.
Seorang petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di Desa Teratak Jering, Kuantan Hilir Seberang, Kuansing meninggal dunia.
Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kuansing Wigati menyatakan bahwa almarhum kabarnya sudah menderita sakit sejak sebelum pelantikan KPPS.
"Informasinya yang bersangkutan sudah sakit sejak sebelum pelantikan KPPS. Saat proses pemungutan suara almarhum juga tidak bisa hadir ke TPS karena sakit," sebutnya dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Kamis (15/2/2024).
Wigati menjelaskan, dari penjelasan PPK bahwa yang bersangkutan sebelum pelantikan sudah dalam kondisi sakit.
Saat proses pemungutan suara, mendiang juga tidak bisa hadir sehingga yang bekerja hanya 6 orang petugas.
"Tadi malam (Rabu) kami sudah dapat informasi, tadi pagi (Kamis) kami sudah dapat penjelasan dari PPK (Panitia Pemungutan Kecamatan)," ujar Wigati.
Berita Terkait
-
Tegaskan Tanggung Jawab Revisi UU Pemilu di Pihaknya, Pimpinan Baleg DPR: Kami akan Lanjutkan
-
Pimpinan Pastikan RUU Pemilu Dibahas di Komisi II, Revisi ASN Tetap Jalan Terus
-
Politik Gentong Babi dalam Pemilu dan Korupsi Politik yang Mengakar
-
Yoon Suk Yeol Lengser, PM Korsel Segera Umumkan Tanggal Pemilu
-
Perdana Menteri Kanada Mark Carney Serukan Pemilu Dini untuk Lawan Ancaman Trump Caplok Negaranya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025