SuaraRiau.id - Video viral yang menampilkan diduga oknum polisi meminta bahan bakar minyak (BBM) ke kapal tanker yang melintas di perairan Riau menjadi sorotan.
Kapolres Meranti, AKBP Kurnia Setyawan menjelaskan jika Propam Polda Riau tengah memeriksa personelnya pasca video tersebut beredar di media sosial.
“Saat ini masih didalami di Propam. Mohon waktu nanti akan kami sampaikan hasil klasifikasinya,” ujar Kapolres dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Senin (22/1/2024).
Kurnia menegaskan dirinya akan menindak tegas oknum yang terbukti melakukan pelanggaran, sesuai aturan yang berlaku.
"Iya (akan ditindak tegas) jika ada pelanggaran. Agar ada pembelajaran untuk anggota ke depan bekerja sesuai SOP," tegas AKBP Kurnia.
Aksi itu terjadi di Perairan Bandul, Kecamatan Tasik Putri Puyu, Kepulauan Meranti.
Sebelumnya, beredar video memperlihatkan oknum polisi diduga memepet kapal tanker menggunakan speed Polairud Polres Meranti viral di media sosial.
Dalam penjelasan video, disebutkan bahwa oknum polisi meminta minyak secara paksa ke kapal tanker.
Kabid Humas Polda Riau, Kombes Hery Murwono, membenarkan bahwa kejadian dalam video itu terjadi di wilayah hukum Polres Meranti.
Namun ia membantah bahwa oknum yang mengemudikan kapal tersebut anggota polisi, melainkan seorang oknum Bantuan Polisi (Banpol).
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Siap-siap! Ojol Akan Berstatus Pelaku UMKM, Bisa Raih Bansos Hingga Beli BBM Subsidi
-
Pertamina Tutup Permanen Dua SPBU yang Nakal Oplos BBM di Klaten dan Denpasar
-
Jumlah Pemudik Turun Tahun Ini, Imbas Daya Beli?
-
Blending BBM Sepenuhnya Legal dan Sesuai SNI
-
Sopir Truk BBM Jadi Tersangka dalam Kasus Pertalite Dicampur Air di SPBU Pertamina Klaten
Komentar
Pilihan
-
Marak Warung Remang-remang di Siak, Warga: Malam Dirazia, Besok Buka Lagi
-
Bukan Orang Baru, Ini Sosok 3 'Srikandi' Maju Pemilihan Wali Kota Pekanbaru
-
Didominasi Napi Narkoba, Lapas di Riau Ternyata Over Kapasitas!
-
Sempat Mangkir, Muflihun Akhirnya Diperiksa Polda Riau Terkait SPPD Fiktif
-
Tak Cuma Syamsuar, Eks Gubernur Riau Sebelumnya Juga Diperiksa Bareskrim Polri
Terkini
-
Petugas Razia Gabungan, Imbas Heboh Tahanan Diduga Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru
-
67 Bus TMP Mangkrak, Wali Kota Agung Meradang: Tiap Tahun Rp33 M Tak Ada Hasilnya
-
6 Personel Polres Dumai Diperiksa Buntut Polisi Meninggal di Tempat Hiburan
-
Transferan Uang Belanja, Silakan Ambil DANA Kaget Gratis Siang Ini
-
Pajak untuk Bangun Kota, Wawako Pekanbaru Minta Warga Tunaikan Kewajibannya
-
Kejutan Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Bisa Buat Tambahan Traktir Ngopi
-
BRI Siapkan Rp3 Triliun untuk Buyback Saham, Optimistis Hadapi Masa Depan
-
Tanya Besar Istri Bripka SS ke Rekan Polisi saat Suami Sekarat di Dream Box Dumai
-
Buat Tambah Top Up Diamond, Ini Link Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu!
-
Bang Jago Bertato 'Imut' Akhirnya Ditangkap usai Viral Rusak Mobil di Pekanbaru
-
Kejutan Awal Pekan, Ambil Segera Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini
-
Pria di Bengkalis Habisi Nyawa Istri saat Cekcok Perkara Gadai Handphone
-
3 Link DANA Kaget Gratis untuk Kamu yang Butuh Transferan, Semoga Beruntung!
-
Dapat Pemberdayaan BRI, Bisnis Kuliner UMKM Ini Makin Berkembang
-
Buruan Klik Link DANA Kaget Gratis, Khusus Minggu 13 April 2025