SuaraRiau.id - Sejumlah wilayah di Riau termasuk Pekanbaru diterpa bencana banjir beberapa waktu belakangan ini. Apalagi, daerah berjuluk Kota Bertuah tersebut digenangi air setiap kali diguyur hujan.
Tak cuma jalanaan, pemukiman pun ikut terdampak banjir. Terkait banjir di sejumlah titik di Pekanbaru, BPDB wilayah ini meningkatkan kesiagaan dan pemantauan serta melakukan koordinasi dengan dinas terkait.
Masyarakat yang membutuhkan bantuan dan melaporkan terjadinya banjir dapat menghubungi call centre BPBD di nomor 08117651464.
"Masyarakat diimbau untuk dapat melakukan pengaduan bencana melalui call centre BPBD Pekanbaru dengan menghubungi 08117651464. Masyarakat dapat melaporkan bencana melalui call centre tersebut," kata Kepala BPBD Kota Pekanbaru Zarman Candra, Jumat (29/12/2023).
Dia menyampaikan, BPBD Pekanbaru juga sudah melakukan koordinasi bersama dinas terkait hingga provinsi untuk mengatasi banjir.
"Kami BPBD bersama dinas terkait sudah melakukan koordinasi internal. Selain itu kami juga melakukan koordinasi dengan pemerintah provinsi," ungkap Zarman.
Ia menuturkan, BPBD Pekanbaru berkoordinasi dengan Dinas PUPR dalam antisipasi banjir dengan melakukan normalisasi sungai. Dinas terkait juga telah melakukan normalisasi sejak beberapa waktu lalu.
"Mereka normalisasi di titik-titik yang rawan, dan alhamdulillah pasca hujan belum ada laporan banjir. Karena sudah kita lakukan antisipasi pengerukan sungai, Alhamdulillah tidak banjir lagi di daerah rawan banjir," terang Zarman.
Dia juga mengimbau masyarakat untuk bisa menjaga kebersihan lingkungan. Masyarakat bisa membersihkan parit lingkungan yang tersumbat guna antisipasi banjir.
Berita Terkait
-
Bencana Hidrometeorologi Mengintai: Ini 4 Ancaman yang Wajib Anda Ketahui dan Cara Menghadapinya
-
Dharma Pongrekun Bertemu Pramono di Balai Kota, Nostalgia Masa Pilkada hingga Bahas Banjir Jakarta
-
Penampakan 95 Hektar Lahan Pertanian Terendam Banjir di Ciamis
-
Tembok Gedung Dinas SDA Jaksel Jebol usai Jakarta Diguyur Hujan Deras, Air Luber ke Jalanan
-
3 Komponen Mobil yang Rawan Berkarat usai Terobos Banjir, Jangan Disepelekan
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Bantu Penanganan Stunting, PNM Lindungi 7.000 Anak Prasejahtera
-
3 Link DANA Kaget Senilai Rp435 Ribu buat Modal Malam Minggu
-
Perkuat Silaturahmi, PNM Ajak Keluarga Karyawan Tebar Kebaikan
-
Amplop DANA Kaget Hari Ini Senilai Rp575 Ribu, Klik 3 Linknya!
-
Presiden Prabowo Kasih 13 Sapi Kurban untuk Masyarakat Riau