SuaraRiau.id - Batam Center, Kepulauan Riau (Kepri) terjadi antrean massal pendaftaran International Mobile Equipment Identity (IMEI) yang terblokir.
Ratusan orang tampak berebut mendaftarkan IMEI terblokir dimulai sejak sore hari hingga Minggu (24/12/2023) dini hari.
Kejadian ini menarik perhatian tour gratis ke Singapura dan Malaysia dengan syarat tertentu terkait pendaftaran IMEI. Terungkap ada modus tertentu di balik antrean ini.
Beberapa orang menawarkan tour gratis ke Singapura dan Malaysia dengan syarat bahwa peserta harus mendaftarkan ponsel mereka setelah pulang.
Mereka membantu mendaftarkan ponsel bisa mendapatkan uang saku sebagai imbalan. Peristiwa semacam ini tidak hanya terjadi di Batam, tetapi juga melibatkan Tanjungpinang.
"Tak cuma di Batam, tapi hingga ke Tanjungpinang," ujar seorang warga dikutip dari Batamnews.co.id--jaringan Suara.com.
Gadget yang didaftarkan dalam antrean ini adalah gadget dengan IMEl diblokir, sebagai hasil dari kebijakan pemerintah melalui Kominfo beberapa waktu lalu yang memperketat regulasi terkait IMEl.
Menanggapi kejadian ini, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi memberikan pernyataan.
Meskipun belum ada tanda-tanda polisi bergerak terkait dugaan keterlibatan aparat, Menkominfo menyatakan bahwa pihaknya akan memberikan dukungan kepada pihak kepolisian untuk menangani kasus hukum terkait pelanggaran pendaftaran IMEl ilegal.
Kasus ini menyoroti kompleksitas pengelolaan IMEl dan menimbulkan pertanyaan tentang keamanan data dan tindakan penegakan hukum dalam menghadapi masalah tersebut.
Berita Terkait
-
Bocor di IMEI, Poco X7 Pro Akan Segera Hadir
-
Mau Beli iPhone 16 dari Luar Negeri? Ketahui Berapa Bea Masuk untuk Daftar IMEI
-
Susul iPhone 16, Kemenperin Juga Ancam Blokir IMEI Google Pixel karena Ilegal Dijual
-
Ancam Blokir IMEI, Kemenperin Juga Bakal Hukum Penjual iPhone 16 di Indonesia
-
Vivo Y59 5G Muncul di IMEI, Bawa Spesifikasi Apa Saja?
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Cooling System, Kapolsek Kandis Sosialisasi Pencegahan Perundungan ke Sekolah
-
PNM Kembali Buka Mekaar di 3T, Ibu-Ibu di Merauke Bisa Nikmati Pembiayaan Aman
-
Polres Siak Sosialisasi Keselamatan Lalu Lintas ke Perusahaan, Ajak Jaga Pilkada Damai
-
Kolaborasi Informasi Cuaca dengan BMKG, PHR Siap Produktif di Berbagai Kondisi
-
Naik Tinggi, Berikut Daftar Harga Sawit Riau Periode 6-12 November 2024