SuaraRiau.id - Nama-nama calon Pj Gubernur Riau telah diserahkan kepada Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
Wakil Ketua DPRD Riau, Syafaruddin Poti menyampaikan jika nama kandidat Pj Gubernur Riau akan dipilih itu menunggu keputusan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
"Proses Pj Gubernur Riau sudah selesai di DPRD Riau. Pembahasan sudah dilakukan oleh pimpinan dengan mengundang ketua-ketua fraksi. Para ketua fraksi menyampaikan masukan dan saran siapa yang ingin direkomendasikan," katanya dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Jumat (15/12/2023).
Ketiga nama yang diusulkan kepada Kemendagri tersebut di antaranya Rektor Unri Sri Indarti, Rektor UIN Suska Riau Khairunnas Rajab dan Sekda Riau SF Hariyanto.
"Kita sudah sesuai dengan aturan DPRD, sudah menyerahkan (usulan calon Pj Gubernur Riau ke Kemendagri. Lalu, Kemendagri mengajukan kepada presiden. Karena gubernur ini kewenangan presiden. Ya kita tunggu ajalah," terang Syafaruddin.
Pemutusan calon Pj Gubernur Riau harus sudah keluar begitu Gubernur Riau definitif menunaikan masa jabatannya pada 31 Desember 2023 mendatang.
Berita Terkait
-
Wamendagri Bima Tegaskan Komitmen Kemendagri Tingkatkan Partisipasi Pemilih pada Pilkada Serentak 2024
-
Percepat Pengentasan Kemiskinan, Kemensos Jalin Sinergi Dengan Kemendagri
-
Dalam Rakornas, Wamendagri Bima Arya Sebut Validitas Data Dukcapil Jadi Kunci Sukses Indonesia Emas 2045
-
Tak Akan Kehilangan Hak Pilih, Mendagri Bangun TPS Khusus di Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi Laki-laki
-
Ketum TP PKK Tekankan Optimalisasi dan Efisiensi Penggunaan Anggaran Program PKK
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab